Fiber Glass DOC

Title Fiber Glass
Author Muhammad Amrillah
Pages 17
File Size 419 KB
File Type DOC
Total Downloads 97
Total Views 153

Summary

Fiber Glass 2.1. Fiberglass Reinforced Plastik ( FRP ) FRP adalah material campuran (composite) yang dibentuk dari perkuatan serat kaca ( fiberglass reinforcement ), Thermosetting Plastic Resin dan zat tambahan (addictive). Fiberglass merupakan bahan komposit gabungan polimer dengan keramik, dimana ...


Description

Fiber Glass 2.1. Fiberglass Reinforced Plastik ( FRP ) FRP adalah material campuran (composite) yang dibentuk dari perkuatan serat kaca ( fiberglass reinforcement ), Thermosetting Plastic Resin dan zat tambahan (addictive). Fiberglass merupakan bahan komposit gabungan polimer dengan keramik, dimana bahan tersebut terlihat serat-serat sebagai bahan keramiknya, dan plastic sebagai bahan polimernya yang juga merupakan matriknya. Dengan pemilihan kombinasi jumlah material dan proses manufaktur yang tepat, kita dapat menghasilkan produk FRP sesuai dengan keinginan dan kebutuhan. Hasilnya adalah produk dengan sifat dari performa yang bervariasi Berikut ini karakteristik umum dari material FRP: 1. Tahan terhadap korosi ( Corrosion resistant ). Produk FRP adalah material yang sangat tahan terhadap korosi untuk berbagai macam cairan baik di bagian dalam maupun luar, sehingga tidak perlu menambahkan proses pelapisan atau pengecatan bagian dalam maupun luar. 2. Perbandingan kekuatan dan berat (Strength to weight ratio). Produk FRP memiliki sifat perbandingan yang baik antara kekuatan dan beratnya. Pada saat perbandingan kekuatan persatuan berat dipertimbangkan, FRP lebih unggul bila dibandingkan dengan besi, baja, dan stainless steel....


Similar Free PDFs