HEAT EXCHANGER. DOC

Title HEAT EXCHANGER.
Author Tri Rizki
Pages 35
File Size 2.2 MB
File Type DOC
Total Downloads 429
Total Views 517

Summary

HEAT EXCHANGER ( HE ) PENGANTAR HEAT EXCHANGER Heat Exchanger (HE) berfungsi memindahkan panas dari satu system ke system yang lain tanpa terjadi perpindahan massa dari system yang satu kesistem yang lain. Dalam Proses Industri , perpindahan panas diantara dua fluida biasanya dilakukan dalam Heat Ex...


Description

HEAT EXCHANGER ( HE ) PENGANTAR HEAT EXCHANGER Heat Exchanger (HE) berfungsi memindahkan panas dari satu system ke system yang lain tanpa terjadi perpindahan massa dari system yang satu kesistem yang lain. Dalam Proses Industri , perpindahan panas diantara dua fluida biasanya dilakukan dalam Heat Exchanger (alat penukar panas), oleh karena pada prosesnya terjadi kontak tidak langsung antara fluida panas dengan fluida dingin yang dipisahkan oleh dinding pipa atau permukaan lengkung dinding pipa. HE network : HE yang digunakan dalam satu rangkaian kerja dalam proses. Secara umum HE terbagi dua (2) : 1.Double pipe Exchanger 2.Shell and Tube Exchanger HE yang terdapat dalam industry : Double pipe HE : 1...


Similar Free PDFs