INTEGRASI NASIONAL.pdf PDF

Title INTEGRASI NASIONAL.pdf
Author A. Alfaris
Pages 6
File Size 162.4 KB
File Type PDF
Total Downloads 4
Total Views 119

Summary

Pendidikan Kewarganegaraan Bab 3 Integrasi Nasional Dosen : Ibu Elsa Rosyida,MIL Kelompok 4 Fakultas Teknik Tahun 2017 : 1. Achmad Fauzi Alfaris (Teknik Industri) 2. Achmad Fauzi (Teknik Industri) 3. Ardy Firmansyah (Teknik Industri) 4. Adi Zulkarnain (Teknik Lingkungan) 5. Ageng Syah Putra (Teknik ...


Description

Pendidikan Kewarganegaraan Bab 3 Integrasi Nasional

Dosen : Ibu Elsa Rosyida,MIL

Kelompok 4 Fakultas Teknik Tahun 2017 : 1. Achmad Fauzi Alfaris (Teknik Industri) 2. Achmad Fauzi (Teknik Industri) 3. Ardy Firmansyah (Teknik Industri) 4. Adi Zulkarnain (Teknik Lingkungan) 5. Ageng Syah Putra (Teknik Lingkungan) 6. Denok Oktawila (Teknik Kimia)

Pertanyaan 1. Temukan satu berita kasus berpeluang disintegrasi di berita nasional 2017,termasuk jenis disintegrasi apa ? Apa penyebab disintegrasi ?

Jawaban : Kasus persekusi antara dr. Fiera Lovita dengan Ketua Umum Ormas FPI yaitu Rizieq Shihab, termasuk disintegrasi sosial. Penyebabnya bermula ketika dr. Fiera Lovita memposting sebuah status di facebook yang menyindir tentang Rizieq Shihab. Sehingga dr. Fiera Lovita di intimidasi oleh kelompok FPI. Hal tersebut menyebabkan perpecahan antara dr. Fiera Lovita dengan Rozieq Shihab beserta jajaran FPI.

Pertanyaan : 2. Apakah anda setuju atau tidak setuju dengan nobar film dokumenter G30S PKI versi orde baru yang digagas Jendral Gatot Nurmantyo ? Adakah hubungan dengan disintregasi bangsa ?

Jawaban : Tidak setuju. Ada. Karena adanya konflik internal angkatan darat. Sehingga dapat memecah belah pertahanan,keamanan,dan keutuhan NKRI.

Pertanyaan : 3. Apakah anda setuju atau tidak setuju dengan pendapat bahwa kasus penghinaan Ahok kepada Al-Quran menyebabkan disintergasi nasional ? Mengapa ?

Jawaban : Setuju. Karena penghinaan Ahok terhadap Al Qur’an merupakan tindakan penistaan agama yang bisa menyebabkan umat Islam marah. Sehingga dapat memecah belah agama yang lainnya.

Pertanyaan : 4. Apa peran dan bukti sejarah Islam dan Nahdlatul Ulama dalam menjaga integrasi nasional di Indonesia ?

Jawaban : Peran NU dalam menjaga disintregasi nasional adalah menyatukan para ulama dan tokoh tokoh agama dalam melawan penjajahan. Buktinya adalah mendirikan organisasi-organisasi yang bersifat kedaerahan seperti, Jong Cilebes, Pemuda Betawi, Jong Java, Jong Ambon, Jong Sumatra dan sebagainya. Dan para kiai NU mendirikan organisasi pemuda yang bersifat nasionalis seperti pemuda tanah air (shubban al-Waton). (walisongo:Jurnal Sosial Keagamaan, Vol. 24 No. 2, November 2016, 251-284)....


Similar Free PDFs