laporan pendahuluan pasien dengan isk DOCX

Title laporan pendahuluan pasien dengan isk
Author Dewi Muthia
Pages 1
File Size 106.5 KB
File Type DOCX
Total Downloads 138
Total Views 314

Summary

BAB II LAPORAN PENDAHULUAN I. KONSEP TEORI A. Definisi Infeksi Saluran Kencing (ISK) adalah infeksi akibat berkembang biaknya mikroorganisme di dalam saluran kemih, yang dalam keadaan normal air kemih tidak mengandung bakteri, virus atau mikroorganisme lain. Infeksi saluran kemih dapat terjadi pada ...


Description

BAB II LAPORAN PENDAHULUAN I. KONSEP TEORI A. Definisi Infeksi Saluran Kencing (ISK) adalah infeksi akibat berkembang biaknya mikroorganisme di dalam saluran kemih, yang dalam keadaan normal air kemih tidak mengandung bakteri, virus atau mikroorganisme lain. Infeksi saluran kemih dapat terjadi pada pria maupun wanita dari semua umur, dan dari kedua jenis kelamin ternyata wanita lebih sering menderita infeksi ini daripada pria. (Nurharis Huda ; 2009). Jenis infeksi saluran kemih, antara lain : 1. Kandung kemih (sistisis) 2. Urethra ( Uretritis) 3. Prostat (Prostatitis) 4. Ginjal ( Pielonefritis) Selain itu, ISK pada mereka yang usia lanjut dibedakan menjadi : 1. ISK Uncomplicated (Simple) ISK yang terjadi pada penderita dengan saluran kencing baik anatomik maupun fungsional normal. ISK ini pada usia lanjut terutama mengenai penderita wanita dan infeksi hanya mengenai mukosa superficial kandung kemih. 2. ISK Complicated Sering menimbulkan banyak masalah karena seringkali kuman penyebab sulit untuk diberantas. Kuman penyebab seringkali resisten terhadap beberapa jenis antibiotik, sering menyebabkan bakterimia, sepsis, hingga shok. Infeksi saluran kencing ini terjadi bila terdapat keadaan sebagai berikut : 4...


Similar Free PDFs