MODEL TIGA TAHAP KONSUMSI JASA DOCX

Title MODEL TIGA TAHAP KONSUMSI JASA
Author Azzah Nur Aminah
Pages 3
File Size 86 KB
File Type DOCX
Total Downloads 289
Total Views 769

Summary

MODEL TIGA TAHAP KONSUMSI JASA A. Tahap Pra pembelian  Timbulnya kebutuhan Pada tahap ini konsumen akan menyadari apa yang dibutuhkan oleh dirinya ataupun organisasinya. Kebutuhan ini bisa dipacu oleh:  Pikiran bawah sadar (identitas dan aspirasi pribadi)  Kondisi fisik (Rasa lapar)  Sumber ekst...


Description

MODEL TIGA TAHAP KONSUMSI JASA A. Tahap Pra pembelian Timbulnya kebutuhan Pada tahap ini konsumen akan menyadari apa yang dibutuhkan oleh dirinya ataupun organisasinya. Kebutuhan ini bisa dipacu oleh: Pikiran bawah sadar (identtas dan aspirasi pribadi) Kondisi fisik (Rasa lapar) Sumber eksternal (aktiitas pemasaran, promosi) Pencarian informasi Konsumen mulai mencari informasi produk apa yang sesuai dengan kebutuhannya. Mengeialuasi sejumlah alternatf Tingkat kesulitan dalam pengeialuasian produk jasa sebelum dibeli ini adalah sifat yang kemudian dibedakan menjadi 3 tpe: Search atrriute/atribut pencarian yang merupakan karakteristk nyata yang dapat dinilai oleh konsumen sebelum membeli barang. (misalnya: gaya, warna, tekstur, rasa, bentuk,dsb). Experrence atrriute/atribut pengalaman adalah hal yang tdak bisa dieialuasi sebelum pembelian. Konsumen harus mengalami jasa tersebut dan kemudian konsumen dapat menilai jasa tersebut. Credence atrriute/atribut kredibilitas . pada atribut ini konsumen masih sulit mengeialuasi karakteristk bahkan setekah mereka mengkonsumsi jasa tersebut. Presepsi Resiko Dikarenakan tngginya proporsi atribut pengalaman dan kredibilitas, para pelanggan sering khawatr akan resiko dari melakukan pembelian yang pada akhirnya dapat mengecewakan. Konsumen biasanya merasa nyaman dengan presepsi resiko dan menggunakan beberapa macam metode untuk mengurangi resiko tersebut, yaitu: Secara pribadi mencari informasi dari sumber yang dipercaya dan dihormat sepert keluarga, teman, dan para kolega. Menggunakan situs web untuk membandingkan jasa yang ditawarkan serta melihat ulasan. Mempercayakan kepada peruhasaan yang bereputasi baik. Mencari garansi. Mengunjungi fasilitas uji coba....


Similar Free PDFs