PENYESUAIAN DAN NERACA SALDO SETELAH PENYESUAIAN 1 DOCX

Title PENYESUAIAN DAN NERACA SALDO SETELAH PENYESUAIAN 1
Author Fachri Adha
Pages 5
File Size 28.9 KB
File Type DOCX
Total Downloads 38
Total Views 203

Summary

PENYESUAIAN DANNERACA SALDO SETELAH PENYESUAIAN PENTINGNYA PENYESUAIAN ADALAH UNTUK MEMASTIKAN ; 1.SUPAYA SETIAP REKENING RIIL KHUSUSNYA REKENING 2 AKTIVA DAN REKENING2 HUTANG MENUNJUKKAN JUMLAH YANG SEBENARNYA PADA AKHIR PERIODE AKUNTANSI. 2.AGAR SUPAYA SETIAP REKENING NOMINAL (REKENING PENG- HASIL...


Description

PENYESUAIAN DANNERACA SALDO SETELAH PENYESUAIAN PENTINGNYA PENYESUAIAN ADALAH UNTUK MEMASTIKAN ; 1.SUPAYA SETIAP REKENING RIIL KHUSUSNYA REKENING2 AKTIVA DAN REKENING2 HUTANG MENUNJUKKAN JUMLAH YANG SEBENARNYA PADA AKHIR PERIODE AKUNTANSI. 2.AGAR SUPAYA SETIAP REKENING NOMINAL (REKENING PENG- HASILAN DAN REKENING BIAYA MENUNJUKKAN PENGHASILAN DAN BIAYA YANG SEHARUSNYADIAKUI DALAM SUATU PERIODE AKUNTANSI. MISALNYA : 1. PIHUTANG PENGHASILAN : Yaitu penghasilan yang sudah menjadi hak perusahaan tetapi belum dicatat. 2. HUTANG BIAYA : Yaitu biaya –biaya yang sudah menjadi kewajiban perusahaan tetapi belum dicatat. 3. HUTANG PENGHASILAN : yaitu panghasilan yang sudah diterima tetapi sebenarnya merupakan penghasilan untuk periode yang akan datang. 4. PERSEKOT BIAYA : yaitu biaya –biaya yang sudah dibayar tetapi sebenarnya harus dibebankan pada periode yang kan datang. 5. KERUGIAN PIUTANG : Yaitu taksiran kerugian yang tmbul karena adanya piutang yang tdak bisa ditagih. 6. PENYUSUTAN: Yaitu penyusutan dari aktia tetap yang harus dibebankan pada suatu periode akuntansi. CONTOH: Perusahaan Jaya Abadi Neraca Saldo Per 31 Desember 2008 No. Nama akun S. debit S. kredit 100 Kas 17.000 - 110 Surat surat berharga 9.000 - 120 Piutang usaha 18.000 - 130 Bahan habis pakai 1.500 - 140 Persekot premi asuransi 2.500 - 150 Tanah 21.000 - 160 Gedung 15.000 - 170 Perangkat upacara 10.000 - 200 Utang Usaha - 8.000 210 Utang Bank - 12.000 250 Modal Tuan Jaya - 60.000 255 Priie Tuan Jaya 5.000 - 300 Pendapatan sewa - 30.000 310 Pendapatan Bunga - 600 400 Biaya Administrasi 1.000 - 410 Biaya ggaji dan upah 6.000 - 420 Biaya Iklan 2.000 - 430 Biaya telpon dan teleks 1.000 440 Biaya listrik dan air. 1.600 -...


Similar Free PDFs