PROPOSAL TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK HALUSINASI DOCX

Title PROPOSAL TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK HALUSINASI
Author Noti Dian
Pages 1
File Size 56.1 KB
File Type DOCX
Total Downloads 4
Total Views 36

Summary

PROPOSAL TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK A. Pengertian 1. Halusinasi Halusinasi adalah gangguan penyerapan atau persepsi panca indera tanpa adanya rangsangan dari luar yang dapat terjadi pada sistem penginderaan dimana terjadi pada saat kesadaran individu itu penuh dan baik. Maksudnya rangsangan tersebut ...


Description

PROPOSAL TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK A. Pengertian 1. Halusinasi Halusinasi adalah gangguan penyerapan atau persepsi panca indera tanpa adanya rangsangan dari luar yang dapat terjadi pada sistem penginderaan dimana terjadi pada saat kesadaran individu itu penuh dan baik. Maksudnya rangsangan tersebut terjadi pada saat klien dapat menerima rangsangan dari luar dan dari dalam diri individu. Dengan kata lain klien berespon terhadap rangsangan yang tidak nyata, yang hanya dirasakan oleh klien dan tidak dapat dibuktikan (Nasution, 2003). Halusinasi adalah sensasi panca indera tanpa adanya rangsangan. Klien merasa melihat, mendengar, membau, ada rasa raba dan rasa kecap meskipun tidak ada sesuatu rangsang yang tertuju pada kelima indera tersebut (Izzudin, 2005). Halusinasi adalah pengalaman paska indra tanpa adanya rangsangan (stimulus) misalnya penderita mendengar suara – suara, bisikan dari telinga padahal tidak ada sumber dari suara bisikan itu. ( Hawari, 2001 ) Halusinasi adalah gangguan penyerapan atau persepsi panca indra tanpa adanya rangsangan dari luar yang dapat terjadi pada sistem pengindraan dimana terjadi pada saat kesadaran individu penuh atau baik ( nasutiaon, 2003) Halusinasi adalah kesan, respon dan pengalaman sensori yang salah.( stuart, 2007 ) Kesimpulannya halusinasi adalah presepsi klien melalui panca indra terhadap lingkungan tanpa ada stimulus atau rangsangan yang nyata. 2. Macam – Macam Halusinasi a. Pendengaran Mendengar suara atau kebisingan, paling sering suara orang. Suara berbentuk kebisingan yang kurang jelas sampai kata-kata yang 1...


Similar Free PDFs