RPP BIOLOGI (VIRUS) DOCX

Title RPP BIOLOGI (VIRUS)
Author Mas Salam Salam
Pages 1
File Size 168.1 KB
File Type DOCX
Total Downloads 590
Total Views 652

Summary

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KD 2.1 Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Wonosari Mata Pelajaran : Biologi Kelas/Semester : X/1 Alokasi Waktu: 1 x 15 menit Standar Kompetensi : 2. Memahami prinsip-prinsip pengelompokan makhluk hidup Kompetensi Dasar : 2.1 Mendeskripsikan ciri-ciri, replikasi, dan peran v...


Description

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KD 2.1 Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Wonosari Mata Pelajaran : Biologi Kelas/Semester : X/1 Alokasi Waktu : 1 x 15 menit Standar Kompetensi : 2. Memahami prinsip-prinsip pengelompokan makhluk hidup Kompetensi Dasar : 2.1 Mendeskripsikan ciri-ciri, replikasi, dan peran virus dalam kehidupan. I. Indikator 1. Menunjukkan ciri-ciri, struktur, dan jenis-jenis virus 2. Membedakan fase litik dan lisogenik virus 3. Menyebutkan gangguan dan kelainan yang disebabkan oleh virus 4. Menjelaskan pencegahan dan pertahanan tubuh terhadap virus II. Meteri Pembelajaran Materi Pokok : Virus Sub Materi : Struktur virus, cara hidup virus, reproduksi virus III. Pendekatan Pembelajaran Kontekstual Metode Pembelajaran Kooperatif Model Pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) Tipe 1 Sintaks Langkah-langkah Model Pembelajaran CIRC (Steven & Slavin, 1995) 1. Guru membentuk kelompok yang beranggotakan 3 orang 2. Guru memberikan wacana sesuai dengan topik pembelajaran 3. Peserta didik bekerjasama saling memahami dan menemukan ide pokok juga memberi tanggapan terhadap wacana dan ditulis pada lembar kertas HVS 4. Mempresentasikan/membacakan hasil diskusi kelompok 5. Guru membuat kesimpulan bersama peserta didik Modifikasi Langkah-langkah Model Pembelajaran CIRC (Tipe 1) 1. Guru menulis topik pembelajaran 2. Guru menulis tujuan pembelajaran 3. Guru membagi peserta didik dalam kelompok yang beranggotakan 3 orang 4. Guru meminta masing-masing kelompok membuat rangkuman, ditulis pada selembar kertas HVS berwarna...


Similar Free PDFs