ACARA II PEMBUATAN SELAI BUAH DOCX

Title ACARA II PEMBUATAN SELAI BUAH
Author Kristi Yosia
Pages 12
File Size 32.2 KB
File Type DOCX
Total Downloads 54
Total Views 93

Summary

ACARA II PEMBUATAN SELAI BUAH A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Buah-buahan merupakan bahan pangan sumber vitamin. Selain buahnya yang dimakan dalam bentuk segar, daunnya juga dapat dimanfaatkan untuk berbagai keperluan. Misalnya daun pisang untuk makanan ternak, daun pepaya untuk mengempukkan daging...


Description

ACARA II PEMBUATAN SELAI BUAH A. PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Buah-buahan merupakan bahan pangan sumber vitamin. Selain buahnya yang dimakan dalam bentuk segar, daunnya juga dapat dimanfaatkan untuk berbagai keperluan. Misalnya daun pisang untuk makanan ternak, daun pepaya untuk mengempukkan daging dan melancarkan air susu ibu (ASI) terutama daun pepaya jantan. Warna buah cepat sekali berubah oleh pengaruh fisika misalnya sinar matahari dan pemotongan, serta pengaruh biologis (jamur) sehingga mudah menjadi busuk. Oleh karena itu pengolahan buah untuk memperpanjang masa simpannya sangat penting. Buah dapat diolah menjadi berbagai bentuk minuman seperti anggur, sari buah dan sirup juga makanan lain seperti manisan, dodol, keripik, dan selai. Untuk itu, dalam rangka meningkatkan pengetahuan di bidang pengolahan industri pangan, kami mencoba melaksanakan praktikum mengenai pengolahan produk-produk pangan. Berbagai jenis makanan dapat di olah dari produk makanan yang biasa menjadi makanan bernilai ekonomis yang lebih tinggi. Salah satunya dengan mengolah buah nanas menjadi selai yang sangat diinginkan sebagai pelengkap untuk makan roti. Dengan dibuatkannya menjadi selai, yang semula hanya sebuah nans biasa yang dikonsumsi langsung dan tidak terlalu bernilai ekonomis yang tinggi menjadi produk yang sangat dibutuhkan dan produk yang lebih bernilai dari sebelumnya. Selai adalah produk makanan yang kental atau setengah padat dibuat dari campuran 45 bagain berat buah (cacah buah) dan 55 bagian berat gula. Jelai adalah produk yang hampir sama dengan selai, bedanya...


Similar Free PDFs