Biaya Overhead Pabrik [BOP] DOCX

Title Biaya Overhead Pabrik [BOP]
Author Yabes Hulu
Pages 17
File Size 98.9 KB
File Type DOCX
Total Views 97

Summary

BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Setiap bidang kegiatan produksi pasti mempunyai tujuan yang ingin dicapai oleh perusahaan tersebut. Umumnya tujuan utama suatu perusahaan adalah mendapatkan laba atau keuntungan yang besar. Setiap kegiatan produksi membutuhkan biaya produksi karena biaya produksi ...


Description

BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Setiap bidang kegiatan produksi pasti mempunyai tujuan yang ingin dicapai oleh perusahaan tersebut. Umumnya tujuan utama suatu perusahaan adalah mendapatkan laba atau keuntungan yang besar. Setiap kegiatan produksi membutuhkan biaya produksi karena biaya produksi ditujukan untuk memperoleh nilai ekonomis produk yang lebih tinggi. Oleh karena itu, setiap perusahaan membutuhkan biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead pabrik. Biaya bahan baku, biaya tenaga kerja langsung dan biaya overhead pabrik sangat penting karena merupakan salah satu teknik untuk menerapkan kebijakan- kebijakan dalam pembebanan oleh suatu produk. Merupakan bagian dari proses perencanaan untuk menentukan tindakan bagi kegiatan produksi dimasa yang akan datang. Memberikan informasi untuk menentukan tindakan bagi kegiatan produksi. Memberikan gambaran bagi suatu perusahaan, disamping itu juga perusahaan membutuhkan analisis selisih. 2. Rumusan Masalah Pengertian BOP Perhitungan BOP Dasar Perhitungan Tarif BOP Konsep Kapasitas Kasus BOP 3. Tujuan 1. Agar kita mengetahui pengertian dan jenis – jenis BOP 2. Mengetahui perhitungan BOP 3. Menentukan tarif BOP dan Konsep Kapasitas [Universitas Udayana] Page 1...


Similar Free PDFs