Format Proposal Tugas Akhir PDF

Title Format Proposal Tugas Akhir
Author Gerry Rahman
Pages 11
File Size 242.6 KB
File Type PDF
Total Downloads 267
Total Views 339

Summary

PROPOSAL TUGAS AKHIR JUDUL PROPOSAL TUGAS AKHIR Untuk memenuhi sebagai persyaratan untuk memperoleh derajat Diploma D-3 Diajukan oleh NAMA LENGKAP MAHASISWA NIM MAHASISWA PROGRAM STUDI POLITEKNIK GAJAH TUNGGAL TANGERANG TAHUN PENULISAN CONTOH COVER PROPOSAL PENELITIAN PROPOSAL TUGAS AKHIR ANALISIS T...


Description

PROPOSAL TUGAS AKHIR

JUDUL PROPOSAL TUGAS AKHIR

Untuk memenuhi sebagai persyaratan untuk memperoleh derajat Diploma D-3

Diajukan oleh NAMA LENGKAP MAHASISWA NIM MAHASISWA

PROGRAM STUDI POLITEKNIK GAJAH TUNGGAL TANGERANG TAHUN PENULISAN

CONTOH COVER PROPOSAL PENELITIAN PROPOSAL TUGAS AKHIR

ANALISIS TATA LETAK GUDANG Y MENGGUNAKAN METODE SYSTEMATIC LAYOUT PLANNING

Untuk memenuhi sebagai persyaratan untuk memperoleh derajat Diploma D-3

Diajukan oleh ALUYSIUS MARWOTO 1001001

PROGRAM STUDI TEKNIK ELEKTRONIKA POLITEKNIK GAJAH TUNGGAL TANGERANG 2014

CONTOH INTISARI JUDUL PROPOSAL TUGAS AKHIR DALAM BAHASA INDONESIA oleh Nama Mahasiswa NIM

INTISARI Meningkatnya jumlah populasi penduduk dunia akan meningkatkan jumlah konsumsi energi. Konsumsi minyak bumi di Indonesia meningkat dengan laju pertumbuhan rata-rata per tahun sebesar 5,2%, padahal cadangan minyak terbatas. Sebagai negara pertanian, Indonesia menghasilkan limbah sekam padi sebesar 11, 4 juta ton/tahun dan limbah jerami padi sebesar 57 juta ton/tahun. Industri rumah tanggapengolahan tepung aren yang berada diKabupaten Klaten, Jawa Tengah menghasilkan limbah sekitar 20-40 ton/hari. Limbah ini dapat dimanfaatkan menjadi briket biomassa sebagai sumber energi alternatif. Rancang desain penelitian yang dilakukan adalah penelitian faktorial dengan konsentrasi perekat dan tekanan pembriketan sebagai faktor dan nilai kalor sebagai respon. Perekat yang digunakan yaitu tepung kanji dengan variasi konsentrasi 10%, 20%, dan 30%, serta tekanan pembriketan dengan variasi 100 kg/cm2, 150kg/cm2, dan 200 kg/cm2. Dari analisa statistik menunjukan tidak ada interaksi antara kedua faktor. Perubahan konsentrasi perekat memberikan efek yang sangat nyata terhadap nilai kalor, sedangkan perubahan tekanan pembriketan berpengaruh terhadap nilai kalor. Hasil terbaik yaitu konsentrasi perekat sebesar 10% dengan tekanan pembriketan 200 kg/cm2 dengan nilai kalor sebesar 5.571,7471 kalori/gram, kadar air 4,1605%, kadar abu 16,9243%, kadar volatile 13,3246%, dan kadar karbon terikat 65,5906%. Kata Kunci: Briket biomassa, limbah, tekanan pembriketan, konsentrasi perekat, nilai kalor.

CONTOH ABSTRACT JUDUL LAPORAN TUGAS AKHIR DALAM BAHASA INGGRIS by Full Name NIM

ABSTRACT Increasing of the world's populations will increase the energy consumptions. Oil consumption in Indonesia increased with an average growth rate 5.2% per years, while oil reserves are limited. As an agricultural country, Indonesia produces 11.4 million tons/year rice husks waste and 57 million tonnes/year straws waste. The home industrys of starch cassavas in Klaten Regency, Central Java, produces about 20-40 tonnes/day waste. This waste can be utilized as biomass briquettes for alternative energy source. This research was designed using factorial design with adhesive concentrations and forming pressures as factors, and calorific value as aresponse. Starch used as adhesive material with variation of concentrations are 10%, 20%, and 30%, and variety of forming pressures were 100 kg/cm2, 150kg/cm2, and 200 kg/cm2. From statistical analysis shown there is no interactions between the two factors. Adhesive concentrations give very significant and forming effect in calorific values. The best results are 10% of adhesive concentration and 200 kg/cm2of forming pressure with 5571.7471 calories/gram calorific values, 4.1605% moistures content, 16.9243%ash content, 13.3246% volatiles content, and 65.5906% fixed carbons content. Keywords:

Biomass briquettes, waste, consentrations, calorific value.

forming

pressures,

adhesive

DAFTAR ISI DAFTAR ISI

Halaman Judul.................................................................................................................

i

Intisari.............................................................................................................................. ii Abstract............................................................................................................................ iii Kata Pengantar................................................................................................................. iv Daftar Isi..........................................................................................................................

vii

Daftar Tabel..................................................................................................................... viii Daftar Gambar.................................................................................................................

ix

BAB I PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang Masalah.......................................................................... I.2. Rumusan Masalah.................................................................................... I.3. Batasan Masalah...................................................................................... I.4. Asumsi-Asumsi....................................................................................... I.5. Tujuan Tugas Akhir................................................................................. I.6. Manfaat Tugas Akhir............................................................................... I.7. Sistematika Penulisan..............................................................................

1 2 3 4 5 6 7

BAB II LANDASAN TEORI I.1. Studi Pustaka........................................................................................... I.2. Landasan Teori........................................................................................

8 9

BAB III METODOLOGI PENELITIAN I.1. Pelaksanaan Penelitian............................................................................ 10 I.2. Hipotesis Penelitian................................................................................. 11 I.3. Rencana Jadwal Kegiatan........................................................................ 12 ........dst

Daftar Pustaka.................................................................................................................. 17 Lampiran

DAFTAR GAMBAR DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Tata letak pabrik Departemen X ............................................

5

Gambar 1.2 Tata letak pabrik Departemen Y.............................................

7

DAFTAR TABEL DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Stasiun kerja di Departemen X ................................................

5

Tabel 1.2 Jarak antar stasiun kerja di Departemen Y...............................

7

BAB I PENDAHULUAN

Bagian ini secara garis besar dibagi dalam lima sub bagian yaitu bagian latar belakang masalah, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan serta manfaat penelitian.

1.1. Latar Belakang Masalah Bagian

latar

belakang

masalah

berisi

hal-hal/kondisi-kondisi

yang

melatarbelakangi mengapa penelitian tersebut perlu untuk dilakukan.

1.2. Perumusan Masalah Bagian perumusan masalah berisi tentang permasalahan yang coba dijawab melalui penelitian. Perumusan masalah dinyatakan secara jelas dan terperinci dalam bentuk kalimat pertanyaan.

1.3. Batasan Masalah Pada bagian ini peneliti menjelaskan batasan dari masalah yang akan dikaji dengan tujuan agar penelitian dapat lebih terfokus dan terarah. Batasan masalah menunjukkan kedalaman serta sejauh mana permasalahan akan dikaji.

1.4. Tujuan Penelitian Bagian tujuan penelitian berisi hal-hal yang hendak dicapai melalui penelitian sekaligus menjadi jawaban atas perumusan masalah.

1.5. Manfaat Penelitian Bagian manfaat penelitian memaparkan pihak-pihak dan manfaat yang dapat diterima dari melakukan penelitian yang bersangkutan.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Studi Pustaka Bagian ini memaparkan penelitian-penelitian pendahulu (dengan tema yang sejenis) yang telah dilakukan peneliti lain sebelumnya, untuk memahami perkembangan penelitian dengan tema yang dikaji serta menentukan posisi penelitian yang sedang dilakukan diantara penelitian-penelitian lain yang telah dilakukan sebelumnya (State of The Art).

2.2. Landasan Teori Bagian ini memaparkan teori-teori yang digunakan sebagai landasan dalam penelitian bersangkutan. Teori-teori yang dimaksudkan dapat berasal dari buku, artikel, atau sumber referensi ilmiah lainnya.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Bagian ini memaparkan tentang metode-metode yang digunakan dalam penelitian. Metode tersebut dapat berupa cara-cara maupun peralatan yang digunakan dalam upaya pengumpulan data. Bagian ini juga memaparkan penjelasan mengenai jenis data yang dikumpulkan maupun karakteristik partisipan dalam penelitian (jika dalam proses pengumpulan data, data yang dibutuhkan didapatkan dari dan melibatkan individu-individu). Pada bagian akhir, dipaparkan juga bagaimana data yang telah dikumpulkan selanjutnya akan diolah.

3.1. Alur Penelitian Pada bagian ini memaparkan proses penelitian mulai dari persiapan bahan/peralatan untuk penelitian sampai dengan bagaimana proses mendapatkan dan mengolah hasil penelitian. Disertai dengan bagan penelitian.

3.2. Hipotesis Pendahuluan Pada bagian akhir dapat dipaparkan hipotesis pendahuluan dalam penelitian bersangkutan yang dapat dikemukakan dalam bentuk pernyataan-pernyataan.

3.3. Jadwal Penelitian Bagian ini memaparkan tentang rencana waktu pelaksanaan penelitian dan di area mana penelitian akan dilakukan. Jadwal penelitian di buat dalam bentuk tabel yang menunjukkan urutan waktu pelaksanaan penelitian. Tabel 3.1 Jadwal kegiatan penelitian No.

Kegiatan

1

Pengajuan proposal

2

Penyusunan instrumen

3

Penentuan partisipan

4

Pengumpulan data

5

dst

Bulan ke1

2

3

4

5

6

DAFTAR PUSTAKA

[1]

[2] [3]

Krishnan, K. Cheraghi, S. & Nayak, C., 2008, Case Study in Using Dynamic From Between Charts to Solve Dynamic Facility Layout Problems, California Journal of Operations Management, vol 6, pp 115-122 Tompkins, J. White, J. Bozer, Y. & Tanchoco, J., 2010, Facilities Planning, 4th edn, John Wiley & Sons, New Jersey dst...


Similar Free PDFs