HUBUNGAN ILMU POLITIK DENGAN ILMU ADMINISTRASI DOCX

Title HUBUNGAN ILMU POLITIK DENGAN ILMU ADMINISTRASI
Author Lidia Gustrian
Pages 4
File Size 26.1 KB
File Type DOCX
Total Downloads 136
Total Views 219

Summary

HUBUNGAN ILMU POLITIK DENGAN ILMU ADMINISTRASI 1. Definisi Masing-Masing Ilmu a. Ilmu administrasi Ilmu administrasi dalam arti luas adalah ilmu yang mempelajari seluruh proses kerja sama antara dua orang atau lebih dalam mencapai tujuan dengan didasarkan pada pelayanan, rasionalitas, efektivitas da...


Description

HUBUNGAN ILMU POLITIK DENGAN ILMU ADMINISTRASI 1. Definisi Masing-Masing Ilmu a. Ilmu administrasi Ilmu administrasi dalam arti luas adalah ilmu yang mempelajari seluruh proses kerja sama antara dua orang atau lebih dalam mencapai tujuan dengan didasarkan pada pelayanan, rasionalitas, efektivitas dan efisiensi memanfaatkan sarana prasarana tertentu secara berdaya guna dan berhasil guna. b. Ilmu politik Ilmu politik adalah sekelompok pengetahuan yang teratur yang membahas gejala-gejala dalam kehidupan masyarakat dengan memusatkan perhatian pada perjuangan manusia mencari atau mempertahankan kekuasaan guna mencapai apa yang diinginkannya. 2. Ciri masing-masing ilmu a. Ciri-ciri Administrasi Ada kelompok manusia yang terdiri dari 2 individu atau lebih Ada kerja sama Ada proses atau usaha Ada bimbingan, kepemimpinan dan pengawasan Mempunyai tujuan b. Ciri-ciri politik: Semua sistem politik termasuk yang paling sederhana mempunyai kebudayaan politik. Dalam pengertian bahwa masyarakat yang paling sederhanapun mempunyai sistem politik yang terdapat dalam masyarakat yang apaling fleksibel sekalipun. Semua sistem politik menjalankan fungsi-fungsi yang sama walaupun tingkatanya berbeda-beda yang ditimbulkan karena perbedaan struktur. Semua struktur politik baik pada masyarakat yang primitif maupun modern melaksanakan banyak fungsi....


Similar Free PDFs