Kebutuhan tenaga kerja DOCX

Title Kebutuhan tenaga kerja
Author Three Prastyo
Pages 39
File Size 51.9 KB
File Type DOCX
Total Downloads 450
Total Views 789

Summary

1. Latar Belakang Aktivitas bisnis dalam suatu perusahaan tidak lepas oleh peran tenaga kerja yang memiliki pemahaman terhadap pengolahan proses kerja dalam bisnis tersebut. Dalam hal ini tenaga kerja merupakan faktor sumber daya manusia yang menjadi syarat utama dalam mengoperasikan kegiatan perusa...


Description

1. Latar Belakang Aktivitas bisnis dalam suatu perusahaan tidak lepas oleh peran tenaga kerja yang memiliki pemahaman terhadap pengolahan proses kerja dalam bisnis tersebut. Dalam hal ini tenaga kerja merupakan faktor sumber daya manusia yang menjadi syarat utama dalam mengoperasikan kegiatan perusahaan. Manajemen sumber daya manusia menjadi faktor penting bagi perusahaan dalam mengelola, mengatur dan memanfaatkan tenaga kerja sehingga dapat berfungsi secara produktif guna mencapai tujuan perusahaan. Sumber daya manusia dalam perusahaan perlu dikelola secara profesional agar tercipta keseimbangan antara kebutuhan pegawai dengan tuntutan dan kemampuan perusahaan. Keseimbangan tersebut merupakan kunci utama perusahaan agar dapat berkembang secara produktif dan mampu bertahan dalam suatu persaingan bisnis yang semakin ketat. Dalam proses pengelolaan sumber daya manusia, setiap perusahaan berupaya untuk menyusun format yang tepat tentang proses manajemen sumber daya manusianya yang meliputi proses perekrutan, pendidikan dan pelatihan, job description yang jelas, sistem penggajian yang tepat, perencanaan karir. Oleh karena itu, untuk menghasilkan sumber daya manusia yang efektif dan efisien dibutuhkan suatu proses perencanaan sumber daya manusia yang tepat sasaran untuk mendorong tercapainya visi dan misi perusahaan. Menurut Edison (2001) dalam Adawiyah dan Sukmawati (2013) perencanaan sumber daya manusia adalah suatu proses yang dilakukan secara sistematis dalam rangka mempersiapkan ketersediaan sumber daya manusia yang 1...


Similar Free PDFs