LAPORAN PROGRAM C++ NILAI AKHIR SISWA DOCX

Title LAPORAN PROGRAM C++ NILAI AKHIR SISWA
Author R. Prabawaningtyas
Pages 8
File Size 485.3 KB
File Type DOCX
Total Downloads 35
Total Views 247

Summary

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemrograman dalam struktur data ada beberapa macam, salah satunya adalah pemrograman C++. Dalam pemrograman ini biasanya menggunakan variable Array, Struktur dan Linked List. Dalam laporan ini membahas tentang penyusunan program array berdimensi dua. Program ini ...


Description

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pemrograman dalam struktur data ada beberapa macam, salah satunya adalah pemrograman C++. Dalam pemrograman ini biasanya menggunakan variable Array, Struktur dan Linked List. Dalam laporan ini membahas tentang penyusunan program array berdimensi dua. Program ini merupakan pemrograman yang berbeda dari pemmrograman lainnya misalnya VB,Delphi atau Pascal namun perbedaannya tidak begitu signifikan. Program yang saya buat menampilkan contoh program penghitungan nilai akhir siswa, dimana bisa dioperasikan pada saat guru menentukan nilai akhir setiap siswa. Program ini dibuat untuk mempermudah guru dalam penilaian mata pelajaran siswa tanpa harus dilakukan secara manual. 1.2 Tujuan Praktikum Tujuan disusunnya laporan ini yaitu untuk menyelesaikan tugas mata pelajaran Pemrograman Dasar sekaligus tugas atau nilai tambahan untuk uji level UAS. Selain itu, penulis berharap dibuatnya laporan ini bukan hanya untuk tugas yang diberikan semata, akan tetapi bisa membantu kita semua dalam hal mempelajari ilmu pengetahuan khususnya Pemrograman C++ ini. Harapan penulis yaitu semoga laporan ini tidak hanya bermanfaat bagi penulis akan tetapi sangat bermanfaat khususnya juga bagi para pembaca atau kita semua yang membutuhkan referensi. 1...


Similar Free PDFs