LEMBAR KERJA SISWA (LKS) Pengukuran dan Angka Penting DOC

Title LEMBAR KERJA SISWA (LKS) Pengukuran dan Angka Penting
Author Fina Kharisma
Pages 3
File Size 55 KB
File Type DOC
Total Downloads 114
Total Views 225

Summary

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) Pengukuran dan Angka Penting Tujuan 1. Dapat melakukan pengukuran panjag secara benar 2. Dapat menuliskan hasil pengukuran panajng dengan benar (besar dan satuannya) dan menentukan jumlah angka penting dari hasil pengukuran Dasar Teori 1. Menerapkan prinsip-prinsip pengukura...


Description

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) Pengukuran dan Angka Penting Tujuan 1. Dapat melakukan pengukuran panjag secara benar 2. Dapat menuliskan hasil pengukuran panajng dengan benar (besar dan satuannya) dan menentukan jumlah angka penting dari hasil pengukuran Dasar Teori 1. Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran besaran fisik,ketepatan,ketelitian,dan angka penting, serta notasi ilmiah 2. Menyajikan hasil pengukuran besaran fisis berikut ketelitiannya dengan menggunakan peralatan dan teknik yang tepat serta mengikuti kaidah angka penting untuk satu penyelidikan ilmiah Alat dan Bahan 1. Mistar 2. Jangka sorong 3. Mikrometer sekrup 4. Kubus besi 5. Koin Cara Kerja 1. Mempersiapkan alat/komponen sesuai dengan daftar alat/bahan 2. Mengukur panjang sisi a dan b dari balok besi dengan menggunakan mistar,jangka sorong,dan mikrometer sekrup 3. Mengukur diameter koin dengan menggunakan mistar,jangka sorong dan mikrometer sekrup. 4. Mengisikan data pengamatan pada tabel 1.1 5. Menentukan jumlah angka penting dari hasil pengukuran Tabel Data Tabel 1.1 Pengukuran menggunakan mistar No. Benda yang diukur Angka Pasti Angka Taksiran Hasil Pengukuran Jumlah Angka Penting 1. Kubus sisi a 2 0,0 2+0,0=2,0 1 3. Diameter koin 10 g 2 0,5 2+0,5=2,5 2 2. Kubus sisi b 3 0,8 3+0,8=3,8 2...


Similar Free PDFs