Makalah Pencemaran Tanah DOCX

Title Makalah Pencemaran Tanah
Author Gani Ghazali
Pages 12
File Size 549.2 KB
File Type DOCX
Total Downloads 112
Total Views 358

Summary

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tanah sebagai bagian yang penting dalam menunjang kehidupan makhluk hidup di bumi. Seperti kita ketahui rantai makanan bermula dari tumbuhan. Manusia, hewan hidup dari tumbuhan. Memang ada tumbuhan dan hewan yang hidup di laut, tetapi sebagian besar dari makanan ...


Description

1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tanah sebagai bagian yang penting dalam menunjang kehidupan makhluk hidup di bumi. Seperti kita ketahui rantai makanan bermula dari tumbuhan. Manusia, hewan hidup dari tumbuhan. Memang ada tumbuhan dan hewan yang hidup di laut, tetapi sebagian besar dari makanan kita berasal dari permukaan tanah.. Oleh sebab itu, sudah menjadi kewajiban kita menjaga kelestarian tanah sehingga tetap dapat mendukung kehidupan di muka bumi ini. Akan tetapi, sebagaimana halnya pencemaran air dan udara, pencemaran tanah pun akibat kegiatan manusia juga. Seiring berjalannya waktu, kesuburan yang dimiliki oleh tanah Indonesia banyak yang digunakan tanpa memperhatikan dampak jangka panjang yang dihasilkan dari pengolahan tanah tersebut. Salah satu diantaranya, penyelenggaraan pembangunan Pembangunan kawasan industri di daerah-daerah pertanian dan sekitarnya menyebabkan berkurangnya luas areal pertanian, pencemaran tanah dan badan air yang dapat menurunkan kualitas dan kuantitas hasil/produk pertanian, terganggunya kenyamanan dan kesehatan manusia atau makhluk hidup lain. Sedangkan kegiatan pertambangan menyebabkan kerusakan tanah, erosi dan sedimentasi, serta kekeringan. Kerusakan akibat kegiatan pertambangan adalah berubah atau hilangnya bentuk permukaan bumi (landscape), terutama pertambangan yang dilakukan secara terbuka (opened mining) meninggalkan lubang-lubang besar di permukaan bumi. 1.2 Rumusan Masalah 1. Apa arti tanah dan pencemaran tanah 2. Apa yang menjadi sumber pencemaran tanah 3. Apa dampak pencemaran tanah 4. Bagaimana cara mencegah pencemaran tanah 5. Bagaimana cara menanggulangi pencemaran tanah Makalah Pencemaran Tanah...


Similar Free PDFs