Makalah Tafsir, Takwil dan Tarjamah DOCX

Title Makalah Tafsir, Takwil dan Tarjamah
Author Rifani Nasron
Pages 22
File Size 243.6 KB
File Type DOCX
Total Downloads 401
Total Views 983

Summary

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Al-Qur’an adalah kalamullah yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW. Melalui malaikat Jibril yang digunakan sebagai petunjuk dan pedoman hidup bagi seluruh umat manusia. Oleh karena itu, Al-Qur’an menjadi sangat penting bagi kita, dan bagi siapa yang membacanya m...


Description

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Al-Qur'an adalah kalamullah yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW. Melalui malaikat Jibril yang digunakan sebagai petunjuk dan pedoman hidup bagi seluruh umat manusia. Oleh karena itu, Al-Qur'an menjadi sangat penting bagi kita, dan bagi siapa yang membacanya merupakan ibadah. Untuk berpegang teguh pada firman tersebut, yang dibutuhkan pertama kali tentu memahami kandungannya serta mengamalkannya dalam kehidupan sehari-hari. Sejak dini seorang Muslim dituntut mengaplikasikan al-Qur'an bukan hanya sekedar pesan dari Allah tetapi juga pemahaman yang diperlukan untuk mengaplikasikannya yaitu melalui 3 tahapan, diantaranya: 1. Menerima pesan al-Qur'an setelah mendengar dan membacanya 2. Memahami pesan al-Qur'an setelah merefleksikan dan mengkaji maknanya 3. Mengaplikasikan pesan al-Qur'an sebagai sumber pedoman kehidupan manusia Al-Qur'an itulah sumber tasyri' pertama bagi umat Islam. Karena itu orang Islam harus memahami artinya, mengetahui rahasianya, dan mengamalkan isi Al Qur'an itu untuk mendapatkan kebahagiaan hidup dunia akhirat. Tidak semua orang itu dapat memahami lafaz-lafaz dan ibarat-ibarat, disamping menjelaskan keterangan ayat-ayatnya itu. Cara dan kemampuan berpikir orang itu berlain-lainan mengenai suatu hal. Pada umumnya orang itu hanya memikirkan arti-artinya yang kelihatan saja memikirkan ayat-ayat Al-Quran itu hanya secara global. Oleh karena itu, maka al-Qur'an tersebut harus dipelajari dengan mendalam. Untuk mempelajari makna al-Qur'an secara mendalam, tidak cukup hanya dengan mengandalkan al-Qur'an terjemahan saja. Pada faktanya, banyak orang telah menghabiskan waktu hidupnya untuk mengkaji al-Qur'an guna memahami maknanya. 1...


Similar Free PDFs