metode COCD dalam pekerjaan sosial DOCX

Title metode COCD dalam pekerjaan sosial
Author Dhiyauddin Robbani
Pages 32
File Size 96.4 KB
File Type DOCX
Total Downloads 162
Total Views 882

Summary

metode COCD dalam pekerjaan sosial BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pekerjaan sosial merupakan suatu profesi pertolongan untuk membantu individu, kelompok, dan masyarakat dalam keberfungsian sosialnya. Prinsip pertolongan pekerjaan sosial adalah “ to help people to help them self ” yang berarti ...


Description

metode COCD dalam pekerjaan sosial BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pekerjaan sosial merupakan suatu profesi pertolongan untuk membantu individu, kelompok, dan masyarakat dalam keberfungsian sosialnya. Prinsip pertolongan pekerjaan sosial adalah " to help people to help them self " yang berart setap perubahan terjadi pada dasarnya dikarenakan oleh adanya usaha- usaha klien sendiri, dan peranan pekerja sosial adalah memfasilitasi atau memungkinkan klien mampu melakukan perubahan yang telah ditetapkan dan disepakat bersama. Sebagaimana kita ketahui bahwa tujuan dari kesejahteraan sosial adalah memperbaiki kualitas hidup masyarakat melalui pendayaagunaan sumber yang ada dengan menekankan adanya partpasi sosial serta menciptakan kondisi kehidupan yang memungkinkan mereka mencapai tujuan. Sehingga metode pelayanan masyarakat dalam praktek pekerjaan sosial dapat dilakukan dengan cara Pengorganisasian dan Pengembangan Masyarakat atau dikenal dengan istlah CO/CD (Community Organizaton/Community Development). Proses dalam melakukan pengorganisasian dan pengembangan masyarakat merupakan point pentng bagaimana pelaku perubahan berkiprah ataupun membangun masyarakat untuk mandiri dan mampu berkembang menjadi masyarakat yang fungsional. 1.2 Rumusan Masalah Berdasar pada latar belakang diatas, maka yang menjadi rumusan masalah antara lain: 1. Apa yang dimaksud dengan Pengorganisasian dan Pengembangan Masyarakat? 2. Apa tujuan dari COCD? 3. Apa prinsip –prinsip dalam pengorganisasian dan pengembangan masyarakat? 4. Keterampilan-keterampilan dasar apa dalam pengorganisasian dan pengembangan msyarakat? 5. Apa peran pekerja sosial dalam pengembangan masyarakat? 1.3 Tujuan Penulisan Adapun tujuan dari penulisan makalah ini 1. Menjelaskan defnisi dari COCD 2. Menjelaskan tujuan dan fungsi dari COCD 3. Menjelaskan prinsip-prinsip dalam pengembangan masyarakat....


Similar Free PDFs