Operation Process Chart, Flow Process Chart, Dan Layout DOCX

Title Operation Process Chart, Flow Process Chart, Dan Layout
Author Apriliene Sidabutar
Pages 1
File Size 1 MB
File Type DOCX
Total Downloads 22
Total Views 174

Summary

BAB I LANDASAN TEORI 1.1.Operation Process Chart1 Teknik ini terutama untuk melihat operasi mandiri dari tiap komponen atau rakitan. Peta ini akan memberikan gambaran yang lebih cermat tentang pola aliran produksi dibandingkan dengan peta rakitan karena peta ini menambahkan data kuantitatif pertama ...


Description

BAB I LANDASAN TEORI 1.1. Operation Process Chart1 Teknik ini terutama untuk melihat operasi mandiri dari tiap komponen atau rakitan. Peta ini akan memberikan gambaran yang lebih cermat tentang pola aliran produksi dibandingkan dengan peta rakitan karena peta ini menambahkan data kuantitatif pertama pada usulan perencanaan aliran. Sumber: Rahmat Ryanto, Pengantar Teknik Industri, http://blogriyani.blogspot.com/2010/12/ analisis-perancangan-kerja-dan-ergonomi.html Gambar 1.1. Peta Proses Operasi Peta proses operasi dapat dilihat pada Gambar 1.1 memperluas peta rakitan dengan menambahkan setiap operasi ke dalam gambaran grafis dari pola aliran pertama yang telah dikembangkan. Peta proses operasi adalah salah satu teknik 1 James Apple, Tata Letak Pabrik Dan Pemindahan Bahan, Penerbit ITB, Bandung, 1990, hlm:140-142...


Similar Free PDFs