PASAR UANG DOCX

Title PASAR UANG
Author A. Hasibuan
Pages 8
File Size 41.2 KB
File Type DOCX
Total Downloads 854
Total Views 928

Summary

PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Dalam sistem perekonomian karena banyaknya perusahaan serta individu yang mengalami arus kas yang tidak sesuai antara inflows dan outflows sehingga pasar uang dibutuhkan. Misalnya, perusahaan melakukan penagihan dari klien pada periode tertentu dan pada waktu ya...


Description

PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Dalam sistem perekonomian karena banyaknya perusahaan serta individu yang mengalami arus kas yang tidak sesuai antara inflows dan outflows sehingga pasar uang dibutuhkan. Misalnya, perusahaan melakukan penagihan dari klien pada periode tertentu dan pada waktu yang lain perusahaan harus mengeluarkan uang untuk menutupi biaya operasionalnya. Untuk mengatasi masalah tersebut perusahaan pada saat kasnya mengalami defisit, maka perusahaan tersebut sementara dapat memasuki pasar uang sebagai peminjam dengan mencari lembaga keuangan atau pihak lain yang memiliki surplus dana. Selanjutnya, pada saat perusahaan tersebut mengalami surplus dana, maka perusahaan tersebut menjadi kreditor dalam pasar uang untuk memperoleh pendapatan daripada membiarkan danaya tak terpakai atau idle. Sesuai dengan namanya, pasar uang adalah keseluruhan permintaan dan penawaran dana-dana atau surat-surat berharga yang mempunyai jangka waktu satu tahun atau kurang dari satu tahun dan dapat disalurkan melalui lembaga-lembaga perbankan. Dan di pasar uang ini diperjualbelikan instrumen kredit jangka pendek. Kredit yang dimaksud bisa berupa kredit harian (On Call), kredit bulanan (Prolongasi) maupun kredit tiga bulanan (Belening). Oleh karena kredit yang diperjualbelikan kurang dari satu tahun, maka disebut kredit jangka pendek. B. Rumusan Masalah 1. Bagaimana sejarah dan landasan hukum adanya pasar uang? 2. Apa yang dimaksud dengan pasar uang? 3. Apa saja ciri-ciri pasar uang? 4. Siapa saja pelaku dalam pasar uang? 5. Apa saja jenis dan manfaat dari pasar uang? 6. Apa saja indikator pasar uang? C. Tujuan 1. Mengetahui sejarah dan landasan hukum pasar uang 2. Mengetahui dan memahami apa yang dimaksud dengan pasar uang 3. Mengetahui ciri-ciri pasar uang 4. Mengetahui pelaku dalam pasar uang 5. Mengetahui jenis dan manfaat dari pasar uang 6. Mengetahui indikator pasar uang 1...


Similar Free PDFs