PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJATERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAKMUR AGUNGLESTARI PDF

Title PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJATERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAKMUR AGUNGLESTARI
Author Hardi Tuy
Pages 17
File Size 452.6 KB
File Type PDF
Total Downloads 378
Total Views 703

Summary

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJATERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAKMUR AGUNGLESTARI Benny Ganda Wijaya Soedarmadi Fakultas Ekonomi Universitas Semarang Abstrak : Keberhasilan suatu perusahaan ditentukan kepada kinerja karyawan dalam mengoperasikan unit-unit kerja...


Description

Accelerat ing t he world's research.

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJATERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAKMUR AGUN... hardi tuy

Related papers

Download a PDF Pack of t he best relat ed papers 

Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Mot ivasi dan Pengembangan SDM t erhadap Kinerja Karayawan Fedri Zuwely,st

PENGARUH PENGEMBANGAN KARIR DAN MOT IVASI T ERHADAP KINERJA DENGAN KEPUASAN KERJA S… Veronica Winda Dwi Ast ut i Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompensasi t erhadap Kedisiplinan sert a Dampaknya pada Kinerja Kar… rat ih prat iwi

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI, PELATIHAN DAN DISIPLIN KERJATERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. SURYAMAKMUR AGUNGLESTARI Benny Ganda Wijaya Soedarmadi Fakultas Ekonomi Universitas Semarang Abstrak : Keberhasilan suatu perusahaan ditentukan kepada kinerja karyawan dalam mengoperasikan unit-unit kerja yang terdapat diinstansi tersebut. Kinerja karyawan dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor, diantaranya adalah gaya kepemimpinan, disiplin kerja, motivasi, dan pelatihan. Obyek penelitian ini adalahPT. Suryamakmur Agunglestari, Semarang. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan, disiplin kerja, motivasi, dan pelatihan terhadap kinerja karyawan. Sampel yang digunakan adalah karyawan PT. Suryamakmur Agunglestari, Semarang sebanyak 112 responden. Analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda.Hasil analisis regresi antara gaya kepemimpinan, disiplin kerja, motivasi, dan pelatihan terhadap kinerja memperoleh hasil positif sebesar 0,211, 0,194, 0,418dan 0,405. Hasil uji hipotesis menggunakan uji – t menunjukkan hasil signifikan dengan signifikansi 0,003, 0,001, 0,000 dan 0,000...


Similar Free PDFs