Reproduksi hewan dan tumbuhan DOCX

Title Reproduksi hewan dan tumbuhan
Author Ade Ersa
Pages 16
File Size 133.2 KB
File Type DOCX
Total Downloads 89
Total Views 273

Summary

A. Pengertian dan Contoh Perkembangbiakan Tumbuhan secara Generatif 1. Pengertian Perkembangbiakan Tumbuhan secara Generatif Perkembangbiakan tumbuhan secara generatif adalah perkembangbiakan tumbuhan secara kawin atau perkembangbiakan yang dialami oleh tumbuhan berbiji melalui penyerbukan. Proses p...


Description

A. Pengertian dan Contoh Perkembangbiakan Tumbuhan secara Generatif 1. Pengertian Perkembangbiakan Tumbuhan secara Generatif Perkembangbiakan tumbuhan secara generatif adalah perkembangbiakan tumbuhan secara kawin atau perkembangbiakan yang dialami oleh tumbuhan berbiji melalui penyerbukan. Proses perkembangbiakan generatif ini membutuhkan alat kelamin jantan dan alat kelamin betina. Organ reproduksi jantan pada bunga disebut benang sari, sedangkan organ reproduksi betina pada bunga disebut putik. Penyerbukan adalah proses atau peristiwa jatuhnya serbuk sari di atas kepala putik. Serbuk sari atau pollen (bahasa Inggris) merupakan alat penyebaran dan perbanyakan generatif dari tumbuhan berbunga. Serbuk sari merupakan modifikasi dari sel sperma. Secara sitologi, serbuk sari merupakan sel dengan tiga nukleus, yang masing-masing dinamakan inti vegetatif, inti generatif I, dan inti generatif II. Sel dalam serbuk sari dilindungi oleh dua lapisan (disebut intine untuk yang di dalam dan exine yang di bagian luar) untuk mencegahnya mengalami dehidrasi. Sumber gambar : pixabay.com Penyerbukan pada tumbuhan dapat dibantu oleh pihak luar misalnya manusia, hewan, air, dan angin: contoh tumbuhan yang penyerbukannya dibantu oleh manusia : salak, vanili contoh tumbuhan yang penyebukannya dibantu oleh hewan ( serangga, kelelawar, burung ) yakni bunga penghasil madu dan bunga yang mengeluarkan aroma, misalnnya kamboja, duren contoh tumbuhan yang penyerbukannya dibantu oleh air yakni tumbuhan yang habitatnya di dalam air, misalnya hydrilla...


Similar Free PDFs