RPP Prakarya dan Kewirausahaan Kelas X Kurikulum 2013 DOCX

Title RPP Prakarya dan Kewirausahaan Kelas X Kurikulum 2013
Author Sumiatul Mahmudah
Pages 41
File Size 211.9 KB
File Type DOCX
Total Downloads 120
Total Views 233

Summary

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Sekolah : MA Banat Tajul Ulum Matapelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kelas :X Semester : Gasal Waktu Pertemuan :1 Alokasi Waktu : 1Jam Pelajaran (JP) A. Kompetensi Inti (KI) KI3 Pengetahuan KI 4 Keterampilan 3.1 Memahami karakteristik 4.1 Mengidentifikasi karakte...


Description

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Sekolah : MA Banat Tajul Ulum Matapelajaran : Prakarya dan Kewirausahaan Kelas : X Semester : Gasal Waktu Pertemuan : 1 Alokasi Waktu : 1Jam Pelajaran (JP) A. Kompetensi Inti (KI) KI3 Pengetahuan KI 4 Keterampilan 3.1 Memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masa depan dan berani mengambil risiko) dalam menjalankan kegiatan usaha 4.1 Mengidentifikasi karakteristik wirausahawan berdasarkan keberhasilan dan kegagalan usaha B. Tujuan Pembelajaran : Melalui metode Think Talk Write (TTW), peserta didik diharapkan dapat: Memahami pengertiankeirausahaa Menjelaskan ciri-ciri seorang wirausahawan Memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masa depan dan berani mengambil risiko) dalam menjalankan kegiatan usaha C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) : 3.1 Memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masa depan dan berani mengambil risiko) dalam menjalankan kegiatan usaha 3.1.1 Mengkategorikan jenis karakteristik atau dimensi kewirausahaan (kualitas dasar dan kualitas instrumental kewirausahaan) 3.1.2 Menjelaskan ciri-ciri seorang wirausahawan 3.1.3 Mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan wirausahawan 4.1 Mengidentifikasi karakteristik wirausahawan berdasarkan keberhasilan dan kegagalan usaha 4.1.1 Mengidentifikasi ciri-ciri seorang wirausahawan 4.1.2 Mengidentifikasi keberhasilan dan kegagalan wirausahawan D. Materi Pembelajaran : Kewirausahaan dan ciri-ciri wirausahawan E. Metode Pembelajaran : Model :Think Talk Write (TTW) Metode : ceramah, diskusi, taya jawab F. Media Pembelajaran : Laptop LCD Projector Bahan tayang tentang tokoh usahawan sukses G. Sumber Belajar : Hendraswari Enggar Dwipeni, 2017, Prakarya dan Kewirausahaan untuk siswa SMA-MA/SMK- MAK kelas X, Srikandi Empat Widya Utama : Bandung Modul Prakarya dan kewirausahaan kelas x semester 1 kurikulum 2013 Informasi dari media internet Sumber-sumber lain yang relevan H. Langkah-langkah Pembelajaran: No Kegiatan Pembelajaan HOTS/Karakter /4C/Literasi Alokasi Waktu Pendahuluan 1 2 Guru mengucap salam dan berdoa bersama. Guru memeriksa kehadiran peserta didik, kerapian berpakaian Pembinaan karakter Pembinaan...


Similar Free PDFs