SOAL UAS STATISTIKA, Perguruan tinggi DOCX

Title SOAL UAS STATISTIKA, Perguruan tinggi
Pages 21
File Size 195.6 KB
File Type DOCX
Total Downloads 175
Total Views 320

Summary

SOAL UAS STATISTIKA OFFERING F4 1. Berikut adalah beberapa pernyataan yang merupakan contoh dari macam-macam data: A. Tinggi bangunan hotel itu mencapai 50 m. B. Sebanyak 40 kendaraan melewati jalan ini. C. Nilai Adi mengalami kenaikan pada semester ini. D. Mobil itu melaju dengan kecepatan 60 km/ja...


Description

SOAL UAS STATISTIKA OFFERING F4 1. Berikut adalah beberapa pernyataan yang merupakan contoh dari macam- macam data: A. Tinggi bangunan hotel itu mencapai 50 m. B.Sebanyak 40 kendaraan melewati jalan ini. C.Nilai Adi mengalami kenaikan pada semester ini. D. Mobil itu melaju dengan kecepatan 60 km/jam. E.Ani sudah membaca 3 buku pada minggu ini. F.Sebagian komputer di sekolah itu mengalami kerusakan. G. Mahasiswa yang mengikuti matakuliah ini sebanyak 23 orang. H. Jumlah pengangguran di Indonesia pada tahun 2016 menurun. I. Berat badan Ali adalah 55 kg. Ditanya: a. Manakah yang termasuk data kualitatif? b. Manakah yang termasuk data diskrit c. Manakah yang termasuk data kontinu? 2. Diketahui data sebagai berikut: 71 75 57 88 64 80 75 75 80 82 90 68 90 88 71 75 71 81 48 82 72 62 68 74 79 79 84 75 57 75 75 68 65 68 Buatlah tabel distribusi frekuensinya! 3. Diketahui tinggi badan siswa kelas V SD Maju Jalan adalah sebagai berikut 145, 131, 150, 135, 150, 145, 134, 131, 143, 145, 131, 135, 133, 135, 144, 146, 149, 150, 144, 149, 145, 131, 144. Tentukan rata-rata tinggi badan siswa kelas V SD Maju Jalan!...


Similar Free PDFs