teknik produksi bersih SEMEN TIGA RODA DOCX

Title teknik produksi bersih SEMEN TIGA RODA
Author Dertiani Torina
Pages 4
File Size 23.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 253
Total Views 779

Summary

Nama : Dertiani Torina Liukae NPK : 13.22.0003 Semester : VI TUGAS MANAJEMEN RISIKO “ANALISIS PENERAPAN PRODUKSI BERSIH PADA PABRIK PT.INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA Tbk. (SEMEN TIGA RODA) UNIT PALIMANAN- CIREBON” Sejarah Perusahaan 1985 : PT. Indocement Tunggal Prakarsa didirikan melalui penggabungan ...


Description

Nama : Dertiani Torina Liukae NPK : 13.22.0003 Semester : VI TUGAS MANAJEMEN RISIKO "ANALISIS PENERAPAN PRODUKSI BERSIH PADA PABRIK PT.INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA Tbk. (SEMEN TIGA RODA) UNIT PALIMANAN- CIREBON" Sejarah Perusahaan 1985 : PT. Indocement Tunggal Prakarsa didirikan melalui penggabungan usaha 6 perusahaan yang memiliki delapan pabrik semen. 1989 : PT. Indocement Tunggal Prakarsa menjadi perusahaan publik dan mencatatkan sahamnya di BEI. 1991 : PT. Indocement Tunggal Prakarsa mengakuisisi pabrik ke-9 di Palimanan- Cirebon, Jawa Barat, dengan kapasitas produksi 1,3 juta ton semen per tahun. 1996 : Pabrik ke-10 di Palimanan, Cirebon, Jawa Barat selesai dibangun dengan kapasitas produksi terpasang 1,3 juta ton semen per tahun. 2001 : HeidelbergCement Group menjadi pemegang saham utama. Komitmen Kebijakan Lingkungan PT. Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Unit Palimanan-Cirebon sejak Agustus 2002 telah menetapkan Sistem Manajemen Lingkungan ISO 14001 serta telah disertifikasi oleh badan sertifikasi nasional PT.SGS, dengan lingkup penerapan meliputi seluruh kegiatan operasional pabrik. Sistem Manajemen Lingkungan ISO 14001 yang telah dilakukan terangkum dalam 3 hal, yakni : 1.Management System Cross-Boundary Collaboration Project : Sustainable Development (SD) 2.Indocement Management System : Integrated System 3.Program Kampung Iklim (ProKlim) Salah satu kegiatan penerapan produksi bersih pada pabrik PT.Indocement Tunggal Prakarsa adalah dengan menerapkan prinsip CDM (clean development mechanism) sebagai upaya pengendalian pencemaran udara dan pengurangan emisi gas rumah...


Similar Free PDFs