BAB 3 ANALISIS AKTIVITAS BISNIS PERUSAHAAN DOC

Title BAB 3 ANALISIS AKTIVITAS BISNIS PERUSAHAAN
Author Dede Typa
Pages 23
File Size 298.5 KB
File Type DOC
Total Downloads 67
Total Views 595

Summary

Bab 3. Menganalisis Aktivitas Bisnis BAB 3 ANALISIS AKTIVITAS BISNIS PERUSAHAAN Tujuan bab ini adalah untuk memberikan pengetahuan tentang berbagai jenis aktivitas bisnis perusahaan yang berimplikasi terhadap keuangan perusahaan. Secara khusus, setelah mempelajari bab ini, pembaca diharapkan memilik...


Description

Bab 3. Menganalisis Aktivitas Bisnis BAB 3 ANALISIS AKTIVITAS BISNIS PERUSAHAAN Tujuan bab ini adalah untuk memberikan pengetahuan tentang berbagai jenis aktivitas bisnis perusahaan yang berimplikasi terhadap keuangan perusahaan. Secara khusus, setelah mempelajari bab ini, pembaca diharapkan memiliki kemampuan untuk: Menjelaskan hubungan antar aktivitas bisnis perusahaan; Menjelaskan hubungan antara aktivitas bisnis dengan laporan keuangan perusahaan; Melakukan analisis tentang aktivitas pendanaan perusahaan; Melakukan analisis tentang aktivitas investasi perusahaan; Melakukan analisis tentang aktivitas operasi perusahaan. Pendahuluan Pada dasarnya peranan aktivitas bisnis adalah menghasilkan output berupa barang atau jasa yang kemudian output dijual untuk menghasilkan pendapatan dan akhirnya dari pendapatan akan dihasilkan keuntungan. Menganalisis aktivitas bisnis suatu perusahaan merupakan langkah awal untuk melihat adanya aktivitas- aktivitas bisnis perusahaan yang berkaitan dengan fungsi-fungsi keuangan perusahaan. Secara umum ada tiga jenis aktivitas bisnis yang berhubungan dengan fungsi keuangan suatu perusahaan yaitu aktivitas pendanaan (financing activities), aktivitas investasi (investment activities), dan aktivitas operasi (operating activities). Ketiga aktivitas bisnis tersebut tentunya berimplikasi terhadap fungsi keuangan perusahaan yang tertuang dalam laporan keuangan perusahaan. Pada bagian ini akan dibahas tentang hubungan antar aktivitas bisnis perusahaan, hubungan antara aktivitas bisnis dengan laporan keuangan perusahaan, analisis aktivitas pendanaan perusahaan, analisis aktivitas investasi perusahaan, serta analisis aktivitas operasi perusahaan. 17...


Similar Free PDFs