Cek dan Bilyet Giro DOCX

Title Cek dan Bilyet Giro
Author Dwi Valen Febriyani
Pages 20
File Size 136.5 KB
File Type DOCX
Total Downloads 90
Total Views 193

Summary

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Semakin maju teknologi dan makin berkembang dunia perdagangan, dikenal bermacam-macam surat berharga yang kenyataannya mempunyai nilai uang dan dapat ditukarkan dengan sejumlah uang pada Bank yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan. Dala...


Description

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Semakin maju teknologi dan makin berkembang dunia perdagangan, dikenal bermacam-macam surat berharga yang kenyataannya mempunyai nilai uang dan dapat ditukarkan dengan sejumlah uang pada Bank yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan. Dalam lalu-lintas pembayaran yang berhubungan dengan lalu-lintas pembayaran giral konteks ini berkaitan dengan pemalsuan surat perintah bayar seperti cek, bilyet giro serta timbulnya cek dan bilyet kosong. Bahkan ada juga bilyet giro yang dijadikan suatu alat jaminan untuk transaksi lain, yakni sebagai jaminan untuk transaksi lain yang dapat merugikan beberapa pihak. B. Rumusan Masalah 1. Bagaimana cek itu? 2. Bagaimana bilyet giro itu? 3. Bagaima tips dalam mengeluarkan cek dan bilyet giro? 4. Bagaimana persamaan dan perbedaan cek dengan bilyet giro? C. Tujuan Penulisan 1. Untuk mengetahui penjabaran cek. 2. Untuk mengetahui penjabaran bilyet giro. 3. Untuk mengetahui tips dalam pengeluaran cek dan bilyet giro. 4. Untuk mengetahui persamaan dan perbedaan cek dan bilyet giro. D. 1...


Similar Free PDFs