contoh KISI kisi angket dct PDF

Title contoh KISI kisi angket dct
Author S. Jayanti
Pages 2
File Size 84 KB
File Type PDF
Total Downloads 149
Total Views 489

Summary

KISI-KISI ANGKET DCT PENELITIAN ANALISIS PRAGMATIK UNGKAPAN PERMOHONAN (IRAI HYOUGEN) DALAM BAHASA JEPANG No. Sudut Pandang Penelitian Model Soal DCT Isi Soal DCT Soal 1. Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat Melengkapi percakapan dari angket Memohon kepada teman sekelas (同級生) yang kesopanan pa...


Description

KISI-KISI ANGKET DCT PENELITIAN ANALISIS PRAGMATIK UNGKAPAN PERMOHONAN (IRAI HYOUGEN) DALAM BAHASA JEPANG No. Sudut Pandang Penelitian Soal 1. Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

2.

3.

4.

Model Soal DCT Melengkapi percakapan dari angket

Isi Soal DCT Memohon kepada teman sekelas (同級生) yang

kesopanan pada saat melakukan permohonan

DCT dengan mengisi percakapan yang akrab dengan penutur untuk dipinjamkan kamus

pada teman sekelas (同級生) yang akrab

cocok digunakan saat hendak

bahasa Jepang. Percakapan terjadi di dalam kelas

dengan penutur.

meminjam kamus bahasa Jepang.

sebelum mata kuliah dimulai.

Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

Melengkapi percakapan dari angket

Memohon kepada teman sekelas (同級生) yang

kesopanan pada saat melakukan permohonan pada teman sekelas (同級生) yang tidak akrab

DCT dengan mengisi percakapan yang tidak akrab dengan penutur untuk dipinjamkan cocok digunakan saat hendak kamus bahasa Jepang. Percakapan terjadi di dalam

dengan penutur.

meminjam kamus bahasa Jepang.

kelas sebelum mata kuliah dimulai.

Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

Melengkapi percakapan dari angket

Memohon kepada senpai yang akrab dengan

kesopanan pada saat melakukan permohonan

DCT dengan mengisi percakapan yang penutur untuk meminjam dan meminta dibawakan

kepada senpai yang akrab dengan penutur.

cocok digunakan saat hendak

kamus bahasa Jepang. Percakapan terjadi lewat

meminjam kamus bahasa Jepang

telepon di pagi hari sebelum senpai berangkat ke

melalui telepon.

kampus.

Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

Melengkapi percakapan dari angket

Memohon kepada senpai yang tidak akrab dengan

kesopanan pada saat melakukan permohonan

DCT dengan mengisi percakapan yang penutur untuk meminjam dan meminta dibawakan

kepada senpai yang tidak akrab dengan

cocok digunakan saat hendak

kamus bahasa Jepang. Percakapan terjadi lewat

penutur.

meminjam kamus bahasa Jepang

telepon di pagi hari sebelum senpai berangkat ke

melalui telepon.

kampus.

5.

6.

7.

Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

Melengkapi percakapan dari angket

kesopanan pada saat melakukan permohonan

DCT dengan mengisi percakapan yang untuk datang pada pesta ulang tahun penutur.

kepada kouhai yang akrab dengan penutur.

cocok digunakan saat hendak

Percakapan terjadi di depan kelas setelah kouhai

meminjam kamus bahasa Jepang.

baru saja keluar kelas.

Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

Melengkapi percakapan dari angket

Meminta kepada kouhai yang tidak akrab dengan

kesopanan pada saat melakukan permohonan

DCT dengan mengisi percakapan yang penutur untuk datang pada pesta ulang tahun

kepada kouhai yang tidak akrab dengan penutur

cocok digunakan saat hendak

penutur. Percakapan terjadi di depan kelas setelah

meminjam kamus bahasa Jepang.

kouhai baru saja keluar kelas.

Mengetahui strategi komunikasi dan tingkat

Melengkapi percakapan dari angket

Memohon kepada sensei agar dipinjamkan buku

kesopanan pada saat melakukan permohonan

DCT dengan mengisi percakapan yang yang direkomendasikan pada saat mata kuliah

kepada sensei.

cocok digunakan saat hendak

kaiwa. Percakapan berlangsung di kantor sensei,

meminjam buku kaiwa yang

pada saat mata kuliah tersebut telah berakhir.

direkomendasikan oleh sensei di kelas.  

Meminta kepada kouhai yang akrab dengan penutur...


Similar Free PDFs