KAK PEMBINAAN POSYANDU.docx DOCX

Title KAK PEMBINAAN POSYANDU.docx
Author K. Fatimah
Pages 4
File Size 71.3 KB
File Type DOCX
Total Downloads 229
Total Views 930

Summary

PUSKESMAS TELAGA SARI KERANGKA ACUAN KEGIATAN PEMBINAAN POSYANDU BAYI BALITA A. PENDAHULUAN Posyandu merupakan sarana yang sangat penting di dalam masyarakat yang mendukung upaya pencapaian keluarga sadar gizi (KADARZI), membantu menurunkan angka kematian bayi dan kelahiran, serta mempercepat peneri...


Description

PUSKESMAS TELAGA SARI KERANGKA ACUAN KEGIATAN PEMBINAAN POSYANDU BAYI BALITA A. PENDAHULUAN Posyandu merupakan sarana yang sangat penting di dalam masyarakat yang mendukung upaya pencapaian keluarga sadar gizi (KADARZI), membantu menurunkan angka kematian bayi dan kelahiran, serta mempercepat penerimaan norma keluarga kecil bahagia dan sejahtera . kegiatan didalamnya meliputi kegiatan pemantauan pertumbuhan yang diintegrasikan dengan pelayanan seperti imunisasi untuk pencegahan penyakit, penaggulanagn diare, pelayanan kesehatan ibu dan anak, pelayanan kontrasepsi, hingga penyuluhan dan konseling. B. LATAR BELAKANG. Puskesmas Telaga Sari berada di kelurahan Telaga sari dengan luas wilayah 254,22 Ha, yang terdiri dari 47 RT. Memiliki jumlah penduduk 19.747 jiwa dimana 1.519 jiwa adalah kelompok umur 0-4 tahun dan 1.632 jiwa adalah kelompok umur 5-9 tahun jadi sekitar 16 % adalah usia antara 0-9 tahun. Dan untuk mendorong angka Standar Pelayanan Minimal untuk indikator pelayanan bayi baru lahir dan indikator pelayanan balita sesuai standar, maka kegiatan pembinaan posyandu bayi balita masih perlu dilaksanakan. Wilayah kerja Puskesmas Telaga Sari memiliki 43 Posyandu yang terdiri dari 20 Posyandu Pratama, 13 posyandu madya, 5 poyandu purnama, 5 posyandu mandiri. 1...


Similar Free PDFs