Laporan Desain II - 4211100043 DOCX

Title Laporan Desain II - 4211100043
Author Muhammad Habib
Pages 31
File Size 1.9 MB
File Type DOCX
Total Downloads 152
Total Views 183

Summary

BAB I PENDAHULUAN I.1 FILOSOFI DISAIN Propeller merupakan alat penggerak utama kapal. Propeller menghasilkan thrust. Daya yang mengasilhan thrust tersebut berasal dari motor penggerak utama yang ditransmisikan melalui suatu sistem transmisi (dalam tugas ini digunakan transmisi poros). Daya dorong ya...


Description

BAB I PENDAHULUAN I.1 FILOSOFI DISAIN Propeller merupakan alat penggerak utama kapal. Propeller menghasilkan thrust. Daya yang mengasilhan thrust tersebut berasal dari motor penggerak utama yang ditransmisikan melalui suatu sistem transmisi (dalam tugas ini digunakan transmisi poros). Daya dorong yang dihasilkan akan bergantung pada faktor-faktor bentuk, efisiensi, jumlah daun dan lain-lain. Untuk mendesain propeller, kita harus mengenal karakteristik lambung kapal yang bersumber dari gambar rencana garis dan data ukuran utama kapal. Kemudian dihitung besarnya tahanan dan kebutuhan daya (dalam tugas ini menggunakan metode harvald). Selanjutnya adalah memilih propeller yang sekiranya memenuhi syarat efisiensi, kavitasi, dan paling efisien. Kemudian langkah selanjutnya adalah Engine Propeller Matching, yaitu mencocokkan kerja propeller dan engine sehingga menghasilkan kombinasi yang otimum (ekonomis, efisien) Dalam tugas ini juga didisain bagaimana detail sistem transmisi yang digunakan pada kapal meliputi boss propeller, seal, sterntube, bantalan, bearing dan sistem pelumasan. I.2 DATA UKURAN UTAMA KAPAL Nama : MV SKYWALKER LPP : 151,4 m B : 25,6 m H : 12,9 m T : 8,915 m Cb : 0,647 Vs : 18 Knot...


Similar Free PDFs