Laporan Larutan DOCX

Title Laporan Larutan
Author Lilis Kh
Pages 54
File Size 1.1 MB
File Type DOCX
Total Downloads 25
Total Views 66

Summary

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Obat-obatan merupakan salah satu produk yang banyak dikonsumsi masyarakat untuk menyembuhkan atau menjaga dari segala penyakit. Akan tetapi, setiap obat yang dikonsumsi memiliki segi negatif seperti efek samping, efek toksik, dan reaksi imunologis. Sehingga perus...


Description

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Obat-obatan merupakan salah satu produk yang banyak dikonsumsi masyarakat untuk menyembuhkan atau menjaga dari segala penyakit. Akan tetapi, setiap obat yang dikonsumsi memiliki segi negatif seperti efek samping, efek toksik, dan reaksi imunologis. Sehingga perusahaan harus memperhatikan kadar yang terdapat pada obat tersebut agar konsumen yang mengkonsumsi obat tersebut tidak kecanduan dan merasakan efek samping yang berlebih. Salah satu obat -obatan yang dikonsumsi oleh masyarakat adalah obat batuk. Selain itu obat dapat juga diartikan sebagai suatu bahan atau paduan bahan-bahan yang dimaksudkan untuk digunakan dalam menetapkan diagnosis, mencegah, mengurangkan, menghilangkan, menyembuhkan penyakit atau gejala penyakit, luka atau kelainan badaniah dan rohaniah pada manusia atau hewan dan untuk memperelok atau memperindah badan atau bagian badan lainnya . Menurut Farmakope Indonesia IV, larutan adalah sediaan cair yang mengandung satu atau lebih zat kimia yang terlarut, misalnya terdispersi secara molekuler dalam pelarut yang sesuai atau campuran pelarut yang saling bercampur. Dibuat sediaan larutan karena larutan mempunyai beberapa keunggulan, diantaranya lebih mudah ditelan untuk anak-anak atau orang dewasa yang sulit menelan tablet, mengurangi resiko iritasi pada lambung, dan segera diabsorpsi karena sudah berada dalam bentuk larutan. Larutan umumnya dibedakan berdasarkan sistem molekulernya; ada yang tipe mikromolekuler seperti larutan sejati, sirup, dan elksir, serta tipe makromolekuler seperti suspense dan emulsi. Oleh karena itu, pada praktikum ini dilakukan formulasi dan pembuatan sediaan liquida yakni larutan (sirup) dengan zat aktif promethazine Hidroklorida, elixir dengan zat aktif paracetamol dan sirup bahan alam dengan zat aktis sari daun mayana....


Similar Free PDFs