Makalah Asal-usul Pancasila DOCX

Title Makalah Asal-usul Pancasila
Author Fathul Mumtazy
Pages 13
File Size 35.9 KB
File Type DOCX
Total Downloads 95
Total Views 989

Summary

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kedudukan dan fungsi Pancasila bilamana kita kaji secara ilmiah memiliki pengertian secara luas, baik dalam kedudukannya sebagai dasar negara, sebagai pandangan hidup bangsa, sebagai ideologi bangsa dan negara. Sebagai kepribadian bangsa bahkan dalam proses terja...


Description

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kedudukan dan fungsi Pancasila bilamana kita kaji secara ilmiah memiliki pengertian secara luas, baik dalam kedudukannya sebagai dasar negara, sebagai pandangan hidup bangsa, sebagai ideologi bangsa dan negara. Sebagai kepribadian bangsa bahkan dalam proses terjadinya terdapat berbagai macam terminologi (istilah-istilah) yang harus kita deskripsikan secara objektif. Pada suatu objek pembahasan Pancasila akan kita jumpai berbagai macam penekanan sesuai dengan kedudukan dan fungsi pancasila dan terutama berkaitan dengan kajian dalam sejarah pembahasan dan perumusan pancasila sejak dari nilai- nilai yang terdapat dalam pandangan hidup bangsa sampai menjadi dasar negara bahkan sampai pada pelaksanaannya dalam sejarah ketatanegaraan Indonesia. Terlebih lagi pada waktu zaman orde lama, dalam sejarah ketatanegaraan Indonesia kita jumpai berbagai macam rumusan pancasila yang berbeda-berbeda, yang dalam hal ini harus kita deskripsikan secara objektif sesuai dengan kedudukannya serta sejarah perumusan pancasila itu secara objektif. Dalam hal ini, penulis kira inilah tugas berat kalangan intelektual untuk mengambalikan persepsi rakyat yang keliru akan arti pancasila sebagai dasar negara, sebagai pandangan hidup bangsa, sebagai ideologi bangsa dan negara tersebut ke arah cita-cita bersama dari bangsa Indonesia dalam hidup bernegara. Oleh karena itu dalam pelaksanaan nilai-nilai pancasila dalam kehidupan bernegara, kita dituntut tidak hanya mengetahui apa itu arti pancasila tetapi juga kita sebagai bangsa yang besar harus memahami bagaimana sejarah serta asal-usul pancasila sehingga kenapa bisa dijadikan sebagai dasar negara dan pedoman hidup bangsa Indonesia. 1...


Similar Free PDFs