PANDUAN WAWANCARA DATA AWAL PENELITIAN (GUIDE INTERVIEW DOCX

Title PANDUAN WAWANCARA DATA AWAL PENELITIAN (GUIDE INTERVIEW
Author Hisyam Moba
Pages 16
File Size 28.9 KB
File Type DOCX
Total Downloads 145
Total Views 401

Summary

PANDUAN WAWANCARA DATA AWAL PENELITIAN (GUIDE INTERVIEW) NO Indikator Pertanyaan 1 Gambaran prokrastinasi 1. Apakah anda sering menunda-nunda untuk akademik mahasiswa memulai dan menyelesaikan skripsi? yang menyusun skripsi 2. Apa saja kesulitan yang anda alami dalam membuat dan mengerjakan skripsi ...


Description

PANDUAN WAWANCARA DATA AWAL PENELITIAN (GUIDE INTERVIEW) NO Indikator Pertanyaan 1 Gambaran prokrastinasi akademik mahasiswa yang menyusun skripsi 1. Apakah anda sering menunda-nunda untuk memulai dan menyelesaikan skripsi? 2. Apa saja kesulitan yang anda alami dalam membuat dan mengerjakan skripsi sehingga melewati batas waktu wisuda pada bulan 7 ? 3. Apakah anda terlambat memulai dalam mengerjakan tugas skripsi dibandingkan teman-teman anda 4. Apakah dengan menunda mengerjakan skripsi membuat anda menjadi tertekan? 5. Apakah anda sering melakukan aktivitas lain sehingga anda menunda untuk mengerjakan skripsi dan apa saja contoh dari aktivitas itu?...


Similar Free PDFs