PENENTUAN TETAPAN KESETIMBANGAN ASAM LEMAH SECARA KONDUKTOMETRI DOCX

Title PENENTUAN TETAPAN KESETIMBANGAN ASAM LEMAH SECARA KONDUKTOMETRI
Author Irma Ramadhani
Pages 27
File Size 95.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 233
Total Views 364

Summary

Praktikum Kimia Fisika II Tahun Akademik 2016/2017 PENENTUAN TETAPAN KESETIMBANGAN ASAM LEMAH SECARA KONDUKTOMETRI I. TUJUAN a. Untuk menentukan nilai Ka asam lemah. b. Mempelajari daya hantar listrik larutan elektrolit kuat dan elektrolit lemah. II. TEORI Elektrolit adalah suatu senyawa yang bila d...


Description

Praktikum Kimia Fisika II Tahun Akademik 2016/2017 PENENTUAN TETAPAN KESETIMBANGAN ASAM LEMAH SECARA KONDUKTOMETRI I. TUJUAN a. Untuk menentukan nilai Ka asam lemah. b. Mempelajari daya hantar listrik larutan elektrolit kuat dan elektrolit lemah. II. TEORI Elektrolit adalah suatu senyawa yang bila dilarutkan dalam pelarut (misalnya air) akan menghasilkan larutan yang dapat menghantarkan arus listrik. Elektrolit sering kali diklasifikasikan berdasarkan kemampuannya dalam menghantarkan arus listrik. Elektrolit yang dapat menghantarkan arus listrik dengan baik digolongkan ke dalam elektrolit kuat, sedangkan elektrolit yang sifat penghantaran listriknya buruk digolongkan ke dalam elektrolit lemah. Suatu elektrolit dapat berupa asam, basa atau garam. Untuk suatu larutan elektrolit, biasanya yang diukur adalah konduktannya dan bukan tahanannya. Untuk mengukur konduktan suatu larutan dapat digunakan alat yang dinamakan sel konduktan. Dengan menerapkan hukum kesetimbangan pada peristiwa ionisasi, Ostwald berhasil menemukan hukum pengenceran yang berisikan hubungan antara dengan konsentrasi. Untuk suatu larutan elektrolit AB dengan konsentrasi c mol per liter dapat ditulis: AB A+ + B- c(1- ) α c α c α Sel konduktansi terdiri dari sebuah wadah gelas kecil, tempat larutan yang akan diukur konduktivitasnya ditempatkan. Ke dalam larutan yang hendak diukur konduktivitasnya, ditempatkan dua elektroda platina berbentuk bujur sangkar yang diletakkan berhadapan dengan jarak tertentu. C = K A l Penentuan Tetapan Kesetimbangan Asam Lemah Secara Konduktometri...


Similar Free PDFs