PENGANTAR MANAJEMEN PDF

Title PENGANTAR MANAJEMEN
Author Chimi Charm
Pages 10
File Size 104.7 KB
File Type PDF
Total Downloads 317
Total Views 596

Summary

Daftar Isi i PENGANTAR MANAJEMEN ii Pengantar Manajemen Daftar Isi iii PENGANTAR MANAJEMEN AMIRULLAH HARIS BUDIYONO iv Pengantar Manajemen PENGANTAR MANAJEMEN Oleh : Amirullah Haris Budiyono Edisi Pertama Cetakan Pertama, 2003 Edisi Kedua Cetakan Pertama, 2004 Hak Cipta Ó 2004 pada penulis, Hak Cipt...


Description

Daftar Isi

PENGANTAR MANAJEMEN

i

ii

Pengantar Manajemen

Daftar Isi

iii

PENGANTAR MANAJEMEN

AMIRULLAH HARIS BUDIYONO

iv

Pengantar Manajemen

PENGANTAR MANAJEMEN Oleh

: Amirullah Haris Budiyono

Edisi Pertama Cetakan Pertama, 2003 Edisi Kedua Cetakan Pertama, 2004 Hak Cipta Ó 2004 pada penulis, Hak Cipta dilindungi undang-undang. Dilarang memperbanyak atau memindahkan sebagian atau seluruh isi buku ini dalam bentuk apa pun, secara elektronis maupun mekanis, termasuk memfotokopi, merekam, atau dengan teknik perekaman lainnya, tanpa izin tertulis dari penerbit.

Candi Gebang Permai Blok R/6 Yogyakarta 55511 Telp. : 0274-882262; 0274-4462135 Fax. : 0274-4462136 E-mail : [email protected]

Amirullah dan Budiyono, Haris Pengantar Manajemen/Amirullah dan Haris Budiyono - Edisi Kedua – Yogyakarta; Penerbit Graha Ilmu, 2004 xiv + 316 hlm, 1 Jil. : 23 cm. ISBN: 979-756-84-8

1. Manajemen

I. Judul

Daftar Isi

v

KATA PENGANTAR

D

engan mengucapkan Puji Syukur Alhamdulilah ke hadirat Allah SWT, atas perkenan-Nya, penulis dapat menyajikan buku berjudul “Pengantar Manajemen”. Buku ini merupakan edisi revisi dari buku sebelumnya. Revisi tersebut dilakukan dengan harapan lebih meningkatkan kualitas penyajian, keluasan ruang lingkup, dan kedalaman isi buku ini. Buku “Pengantar Manajemen” ini disajikan sebagai alternatif sumber referensi bagi para mahasiswa yang menekuni mata kuliah atau sedang menyelesaikan tugas akhir yang berkaitan dengan Ilmu Manajemen. Demikian pula, buku ini kiranya bermanfaat bagi para eksekutif, konsultan pengembang manajemen perusahaan, aparat publik, dan siapa saja yang menaruh atensi di bidang manajemen. Buku ini diharapkan mampu memberikan wawasan pengetahuan dan pemahaman bagi para pembaca dalam ruang lingkup mengelola sebuah organisasi, perusahaan, atau instansi pemerintah, dengan merujuk pada kaidah-kaidah fungsi manajemen secara efektif dan dinamis. Pelbagai sumber referensi dasar dan esensial yang relevan dari buku manajemen lainnya memang sengaja dipilih dan digunakan untuk memperkuat landasan teori

vi

Pengantar Manajemen

dan membangun kerangka penyajian yang komperehensif, agar lebih mudah dipahami dan dapat memenuhi harapan pembaca. Bagian terpenting dari buku ini merupakan konsepsi pemikiran penulis yang telah teruji dalam praktik manajemen, baik yang berlangsung pada organisasi sosial, publik, maupun bisnis. Pada akhirnya, penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian dan penyempurnaan buku ini. Malang, Februari 2004

Penulis

Daftar Isi

vii

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR DAFTAR ISI DAFTAR GAMBAR BAB 1 ORGANISASI DAN MANAJEMEN A. Pengertian dan Manfaat Organisasi B. Pengertian Manajemen C. Efisiensi dan Efektivitas Manajemen D. Fungsi dan Proses Manajemen E. Bidang-bidang Manajemen F. Tingkatan Manajer dan Tanggung­Jawab G. Peran - Peran Manajer H. Keterampilan-keterampilan Manajemen

v vii xi 1 4 6 8 12 14 17 19 21

BAB 2 A. B. C. D. E. F. G.

25 27 28 36 39 42 45 46

SEJARAH DAN TEORI MANAJEMEN Sejarah Perkembangan Manajemen Evolusi Teori Manajemen Teori Manajemen Klasik Pendekatan Hubungan Manusiawi Pendekatan Manajemen Modern Pendekatan Sistem Manajemen Pendekatan Kontingensi

viii

Pengantar Manajemen

BAB 3 A. B. C. D. E.

MANAJEMEN DAN LINGKUNGANNYA Lingkungan Eksternal Langsung Lingkungan Umum Perusahaan Lingkungan Internal Perusahaan Hubungan Lingkungan dan Organiasasi Manajemen dan Globalisasi

49 52 54 57 58 60

BAB 4 A. B. C. D. E.

MENGELOLA BUDAYA DAN ETIKA Pengertian dan Manfaat Budaya Tingkatan dan Karakteristik Budaya Budaya dan Sub Budaya Budaya Yang Adaptif Perilaku dan Etika Individu

63 66 70 75 77 80

BAB 5 A. B. C. D. E.

FUNGSI PERENCANAAN Hakikat dan Pentingnya Perencanaan Jenis-jenis Perencanaan Proses Penyusunan Perencanaan Pendekatan dalam Perencanaan Efektivitas Perencanaan

87 90 96 99 101 103

BAB 6 A. B. C. D. E. F. G.

MANAJEMEN STRATEGIK Hirarki Manajemen Strategik Proses Manajemen Strategik Hubungan Misi dan Tujuan Tujuan Organisasi Faktor Yang Mempengaruhi Perumusan Tujuan Jenis-jenis Tujuan Organisasi Management By Objetives (MBO)

109 112 114 118 122 124 124 127

BAB 7 A. B. C.

PENGAMBILAN KEPUTUSAN Jenis-jenis Keputusan Manajemen Keputusan dan Jenjang Manajemen Tahap-tahap Pengambilan Keputusan

135 138 140 141

Daftar Isi

D. E. F.

ix

Gaya Pengambilan Keputusan Model Pengambilan Keputusan Keputusan Individu dan Kelompok

150 153 156

BAB 8 A. B. C. D. E. F. G.

PENGORGANISASIAN DAN STRUKTUR Pengertian Struktur Organisasi Pembagian Kerja (Division Of Labor) Departementalisasi (Departementalization) Koordinasi dan Rentang Kendali Sentralisasi dan Desentralisasi Bentuk-bentuk Struktur Organiasi

163 166 168 169 170 173 177 178

BAB 9 A. B. C. D. E. F. G. H.

WEWENANG DAN DELEGASI Wewenang Wewenang Formal Wewenang Lini, Staf, dan Fungsional Pendelegasian Wewenang Mengapa Delegasi Diperlukan Manfaat dan Hambatan Pendelegasian Delegasi Yang Efektif Prinsip-prinsip Pendelegasian

187 190 191 193 196 197 198 199 200

BAB 10 A. B. C.

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA Definisi dan Peran Sumber Daya Manusia Tugas Pokok MSDM Tanggung Jawab Manajemen SDM

203 206 208 212

BAB 11 A. B. C. D.

MOTIVASI Pengertian Motivasi Pendekatan Terhadap Motivasi Teori-teori Motivasi Penerapan Teori Motivasi

213 216 219 221 234

x

Pengantar Manajemen

BAB 12 A. B. C. D. E. F.

KEPEMIMPINAN Definisi, Fungsi dan Sifat Pemimpin Teori Kontingensi Fiedler Teori Kepemimpinan Jarak - Tujuan Ohio State Leadership Studies Teori Kepemimpinan Situasional Kepemimpinan dalam Praktik

241 244 250 255 258 260 265

BAB 13 A. B. C. D. E.

KOMUNIKASI Definisi dan Manfaat Komunikasi Proses Komunikasi Bentuk-bentuk Komunikasi Komuinikasi dalam Organisasi Hambatan Terhadap Komunikasi Efektif

279 282 283 285 287 290

BAB 14 A. B. C. D.

FUNGSI PENGENDALIAN Pengertian dan Konsep Jenis-jenis Pengendalian Proses Pengendalian Karakteristik Pengendalian Yang Efektif

295 298 300 303 307

DAFTAR PUSTAKA

311 -oo0oo-...


Similar Free PDFs