PENGGUNAAN METODE ATM (AMATI, TIRU, DAN MODIFIKASI) BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL DALAM KETERAMPILAN MEMBACA PUISI DOCX

Title PENGGUNAAN METODE ATM (AMATI, TIRU, DAN MODIFIKASI) BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL DALAM KETERAMPILAN MEMBACA PUISI
Author Elrika Melisawati H
Pages 16
File Size 49.6 KB
File Type DOCX
Total Downloads 28
Total Views 641

Summary

PENGGUNAAN METODE ATM (AMATI, TIRU, DAN MODIFIKASI) BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL DALAM KETERAMPILAN MEMBACA PUISI Elrika Melisawati . H 2016112043 Email : [email protected] Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas PGRI P...


Description

PENGGUNAAN METODE ATM (AMATI, TIRU, DAN MODIFIKASI) BERBANTUAN MEDIA AUDIOVISUAL DALAM KETERAMPILAN MEMBACA PUISI Elrika Melisawati . H 2016112043 Email : [email protected] Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas PGRI Palembang Tahun Ajaran 2018 ABSTRAK Penulisan ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan metode ATM (amati, tiru, dan modifikasi dengan media audiovisual terhadap kemampuan membaca puisi oleh siswa. Tujuan diterapkannya metode ATM adalah untuk mengetahui rencana dan pelaksanaan pembelajaran, peningkatan aktivitas siswa, serta peningkatan hasil belajar siswa.. Dalam penulisan ini dapat disimpulkan bahwa metode ATM berbantuan media audiovisual ini dapat meningkatkan hasil kinerja guru baik dari perencanaan maupun pelaksanaan pembelajaran kemudian mampu meningkatkan aktivitas siswa selain itu, dalam pengaplikasikan kemampuan membaca puisi diharapkan meningkat. Kata Kunci : metode ATM (amati, tiru, dan modifikasi), media audiovisual, keterampilan membaca, dan puisi. [1]...


Similar Free PDFs