Peran Negara Dalam Pembangunan DOCX

Title Peran Negara Dalam Pembangunan
Author U. Djaeman
Pages 22
File Size 38.2 KB
File Type DOCX
Total Downloads 415
Total Views 671

Summary

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Berdasarkan Human Development Report yang dilakukan oleh United Nations Development Program pada tahun 1995, lebih dari tiga perempat penduduk dunia tinggal di negara-negara berkembang, namun mereka semua hanya menikmati 16% dari total pendapatan dunia-sedangkan 2...


Description

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Berdasarkan Human Development Report yang dilakukan oleh United Nations Development Program pada tahun 1995, lebih dari tiga perempat penduduk dunia tinggal di negara-negara berkembang, namun mereka semua hanya menikmati 16% dari total pendapatan dunia-sedangkan 20% penduduk di berbagai negara terkaya menikmati hampir 85% dari seluruh pendapat global. Jurang kesenjangan yang terbuka lebar antara negara-negara maju dan negara-negara berkembang adalah sebuah realita yang tidak dapat kita semua pungkiri lagi. Negara-negara berkembang yang biasa dikenal dengan negara-negara Dunia Ketiga membutuhkan pembangunan hampir di segala bidang agar bisa mencapai taraf kehidupan yang sama dengan negara- negara maju, atau meskipun tidak bisa sejajar dengan taraf kesejahteraan di negara-negara maju, setidaknya rakyat di negara-negara berkembang berhak memiliki taraf hidup yang lebih baik daripada keadaan sebagian besar negara- negara berkembang yang kurang sejahtera seperti saat ini. Pertanyaannya sekarang adalah apakah negara-negara dunia ketiga ini bisa berkembang dan maju atau tidak, jika ya bagaimana caranya? Melalui makalah ini saya sebagai penulis akan mengkaji mengenai pembangunan negara, khususnya negara berkembang melalui perspektif peran negara dalam pembangunan menuju kesejahteraan rakyat yang dalam hal ini dipegang oleh kepala negara serta lembaga-lembaga negara dan aparatur pemerintahan di negara tersebut. Tujuan Negara adalah untuk memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial sebagaimana tertuang dalam pembukaan dan penjelasan UUD 1945. Dengan demikian, dapat dikatakan bahwa Indonesia merupakan suatu Negara yang bertujuan untuk mewujudkan kesejahteraan umum, membentuk suatu 1 " P e r a n N e g a r a d a l a m P e m b a n g u n a n...


Similar Free PDFs