POLITEKNIK KEDIRI MANAJEMEN PERAWATAN DOCX

Title POLITEKNIK KEDIRI MANAJEMEN PERAWATAN
Author Satrio Fudin
File Size 1.3 MB
File Type DOCX
Total Downloads 443
Total Views 1,027

Summary

POLITEKNIK KEDIRI MANAJEMEN PERAWATAN NO: REVISI :- TGL: 15 desember 2013 HAL 1- 73 4973/E3.SP4/2013 SEMESTER 6 BAB I – BAB VII PRODI PERAWATAN DAN PERBAIKAN MESIN BAB VII PENINGKATAN JADWAL KERJA PERAWATAN 7.1 Program Efisiensi Perawatan Berikut ini adalah langkah-langkah yang dapat direalisasikan ...


Description

BAB VII PENINGKATAN JADWAL KERJA PERAWATAN 7.1 Program Efisiensi Perawatan Berikut ini adalah langkah-langkah yang dapat direalisasikan untuk kelayakan efisiensi perawatan: a. Pengukuran waktu yang diperlukan untuk banyaknya pekerjaan. b. Perencanaan dan penjadwalan: menentukan jenis pekerjaan dan siapa yang melaksanakan (berdasarkan keterampilannya). c. Penerapan pelatihan (training), metode, syarat untuk keterampilan, peralatan, pengetahuan, lingkungan, dan kelayakan kondisi pekerjaan. d. Perawatan preventif: dijadwal sebelumnya atau pekerjaan ulangan. e. Perawatan korektif: karena lemahnya komponen yang dirancang untuk peralatan. Langkah-langkah di atas saling berhubungan, dan setiap program mempunyai kekhususan dalam bidangnya tanpa mengabaikan kepentingan yang lain untuk mencapai tujuan perawatan. Pengembangan waktu standar yang benar-benar akurat biasanya terlalu sulit bahkan hampir tidak mungkin, ini pernyataan yang keliru. Suatu metode penjadwalan yang telah dikembangkan dapat diterapkan untuk menentukan standar waktu perawatan guna menghasilkan produk yang relatif lebih cepat dan lebih mudah. Selama masih dalam penelitian, konsepsi dari waktu rata- rata untuk penyelesaian suatu pekerjaan dalam rentang waktu tertentu dapat diterima. Faktor penentu harus berdasarkan pada contoh yang cukup mewakili dari banyaknya waktu rata-rata yang terpakai. Kalau hal ini dilakukan, maka peningkatan dari data tersebut dapat menunjukkan ketelitian yang tinggi. 57 POLITEKNIK KEDIRI MANAJEMEN PERAWATAN NO: 4973/E3.SP4/2013 REVISI :- TGL: 15 desember 2013 HAL 1- 73 SEMESTER 6 BAB I – BAB VII PRODI PERAWATAN DAN PERBAIKAN MESIN...


Similar Free PDFs