Sistem Informasi Rumah Sakit DOCX

Title Sistem Informasi Rumah Sakit
Author Nidia Apriani
Pages 1
File Size 71.1 KB
File Type DOCX
Total Downloads 284
Total Views 713

Summary

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Rumah sakit sebagai suatu lembaga sosial yang memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, memiliki sifat sebagai suatu lembaga yang tidak ditujukan untuk mencari keuntungan atau non profit organization. Walaupun demikian kita tidak dapat menutup mata bahwa d...


Description

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Rumah sakit sebagai suatu lembaga sosial yang memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat, memiliki sifat sebagai suatu lembaga yang tidak ditujukan untuk mencari keuntungan atau non profit organization. Walaupun demikian kita tidak dapat menutup mata bahwa dibutuhkan suatu sistem informasi di dalam internal rumah sakit. Rumah Sakit sebagai salah satu organisasi pelayanan di bidang kesehatan telah memiliki otonomi, sehingga pihak rumah sakit dituntut untuk memberikan pelayanan yang sebaik baiknya dengan manajemen yang seefektif mungkin. Hal ini disebabkan oleh setiap pengambilan keputusan yang tidak tepat akan berakibat pada inefisiensi dan penurunan kinerja rumah sakit. Hal tersebut dapat menjadi kendala jika informasi yang tersedia tidak mampu memberikan informasi yang dibutuhkan dalam pengambilan keputusan. Kecanggihan teknologi bukan merupakan suatu jaminan akan terpenuhinya informasi, melainkan system yang terstruktur, handal dan mampu mengakodomodasi seluruh informasi yang dibutuhkan yang harus dapat menjawab tantangan yang dihadapi. Integrasi Sistem Informasi Rumah Sakit merupakan aplikasi yang didevelop untuk kebutuhan management Rumah Sakit baik swasta maupun negeri, dimana sistem ini sudah didukung dengan fitur dan modul yang lengkap untuk operasional Rumah Sakit Dengan adanya aplikasi ini di harapkan dapat membantu operasional rumah sakit dan dapat meningkatkan pelayanan rumah sakit. B. Tujuan Makalah Adapun tujuan dalam penulisan makalah ini adalah : 1. Memahami pengertian system informasi rumah sakit (SIRS). 2. Mengetahui fungsi SIRS pada sub-sub system di rumah sakit beserta modul-modulnya. 3. Menerangkan pengembangan SIRS C. Ruang Lingkup Masalah Masalah-masalah yang akan dibahas dalam makalah ini meliputi pengertian SIRS fungsi, desain, manfaat, kebijakan, sasaran dan pengintegrasian SIRS. 1...


Similar Free PDFs