ALINYEMEN HORIZONTAL DOCX

Title ALINYEMEN HORIZONTAL
Author Supriadi Simanjuntak
Pages 10
File Size 75.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 51
Total Views 650

Summary

ALINYEMEN HORIZONTAL A. PengertianUmum 1. Definisi Alinyemen horizontal adalah garis proyeksi sumbu jalan pada bidang peta, yang dikenal dengan trase jalan. Trase jalan terdiri dari garis lengkung dan garis lurus. 2. Tujuan Menyelaraskan dengan keadaan tofografi setempat, sehingga didapat nilai keam...


Description

ALINYEMEN HORIZONTAL A. PengertianUmum 1. Definisi Alinyemen horizontal adalah garis proyeksi sumbu jalan pada bidang peta, yang dikenal dengan trase jalan. Trase jalan terdiri dari garis lengkung dan garis lurus. 2. Tujuan Menyelaraskan dengan keadaan tofografi setempat, sehingga didapat nilai keamanan, kenyamanan, danekonomi yang baik. 3. Faktor – faktor yang berpengaruh dalam perencanaan alinyemen. a. Kecepatan rencana (Vr) b. Jari –jari tikungan ( R ) c. Kemiringan melintang muka perkerasan ( E ) d. Koefisien gesek antara ban dengan muka perkerasan (F) B. Tikungan Bentuk bagian lengkung dapat berupa : 1. Full Circle ( C – C ) Bentuk ini dipakai untuk tikungan yang berjari – jari besar, sudut tangen yang relative kecil dengan kecepatan rata –rata relative tinggi. 2. Spiral – Circle – Spiral ( S – C – S ) Bentuk ini dipakai apabila LC 25 meter, dan bentuk full circle tidak memungkinkan untuk digunakan. Ada dua pokok dalam lengkung ini, yaitu bagian – bagian spiral dan bagian circle. Fungsi utama dari lengkung ini adalah untuk mengadakan perubahan kemiringan melintang ( e ) dari en ( enormal ) menjadi e maks sesuai dengan gaya sentrifugal yang terjadi....


Similar Free PDFs