BAB II AUDIT AKTIVA TETAP DOCX

Title BAB II AUDIT AKTIVA TETAP
Author Nurhasunah Nh
Pages 12
File Size 40.6 KB
File Type DOCX
Total Downloads 254
Total Views 623

Summary

BAB II AUDIT AKTIVA TETAP 2.1 Pengertian Aktiva Tetap Aktiva Tetap adalah kekayaan perusahaan yang memiliki wujud, mempunyai manfaat ekonomis lebih dari satu tahun, dan diperoleh perusahaan untuk melaksanakan kegiatan perusahaan, bukan untuk dijual kembali. Karena kekayaan ini mempunyai wujud, serin...


Description

BAB II AUDIT AKTIVA TETAP 2.1 Pengertian Aktiva Tetap Aktiva Tetap adalah kekayaan perusahaan yang memiliki wujud, mempunyai manfaat ekonomis lebih dari satu tahun, dan diperoleh perusahaan untuk melaksanakan kegiatan perusahaan, bukan untuk dijual kembali. Karena kekayaan ini mempunyai wujud, seringkali aktiva tetap disebut dengan aktiva tetap berwujud (tangibel fixed assets). Aktiva tetap dalam perusahaan manufaktur umumnya digolongkan menjadi: 1. Tanah dan perbaikan tanah 2. Gedung dan perbaikan gedung 3. Mesin dan equipment pabrik 4. Mebel 5. Kendaraan 2.2 Perbedaan Karakteristik Aktiva Tetap dengan Aktiva Lancar Aktiva tetap memiliki karakteristik yang berbeda dengan aktiva lancar. Perbedaan ini berdampak terhadap pengujian substantif kedua golongan aktiva tersebut. Perbedaan karakteristik aktiva tetap dibanding dengan aktiva lancar adalah: 1. Akun aktiva tetap mempunyai saldo yang besar di dalam neraca; transaksi perubahannya relatif sangat sedikit namun umumnya menyangkut jujmlah rupiah yang besar. 2. Kesalahan pisah batas transaksi yang bersangkutan dengan aktiva tetap mempunyai pengaruh kecil terhadap perhitungan rugi laba, sedangkan kesalahan pisah batas transaksi yang bersangkutan dengan aktiva lancar berpengaruh langsung terhadap perhitungan rugi laba tahun yang di audit. 3. Aktiva tetap disajikan di neraca pada kosnya dikurangi dengan depresiasi akumulasian, sedangkan aktiva lancar disajikan di neraca pada nilai bersih yang dapat direalisasikan pada tanggal neraca....


Similar Free PDFs