GEOMETRI TRANSFORMASI (ISOMETRI DAN ISOMETRI SEBAGAI GRUP) DOCX

Title GEOMETRI TRANSFORMASI (ISOMETRI DAN ISOMETRI SEBAGAI GRUP)
Author DiLha Dodol
Pages 13
File Size 659.3 KB
File Type DOCX
Total Downloads 123
Total Views 161

Summary

ISOMETRI DAN ISOMETRI SEBAGAI GRUP A. PENGERTIAN ISOMETRI Isometri adalah suatu transformasi atas Refleksi (pencerminan), Translasi (pergeseran), dan Rotasi (perputaran) pada sebuah garis yang mempertahankan jarak (panjang suatu ruas garis). Secara matematis, Isometri didefinisikan sebagai berikut :...


Description

A. A. PENGERTIAN ISOMETRI PENGERTIAN ISOMETRI Isometri adalah suatu transformasi atas Refleksi (pencerminan), Translasi (pergeseran), dan Rotasi (perputaran) pada sebuah garis yang mempertahankan jarak (panjang suatu ruas garis). Secara matematis, Isometri didefinisikan sebagai berikut : Contoh 2.1 : Misalkan diketahui garis g pada bidang v. Anda pandang transformasi T yang ditetapkan sebagai berikut. a. Jika P ϵ g maka T (P) = P b. Jika P g maka T (P) = P' sehingga g sumbu dari PP'. Apakah transformasi T ini suatu isometri atau bukan? Penyelesaian: Sesuai definisi 2.1, ambil sembarang dua titik yaitu P dan Q anggota dari v. Selanjutnya kita misalkan T(P) = P' dan T(Q) = Q'. Dari permisalan T(P) = P' dan T(Q) = Q' kita memperoleh dua hal yaitu a. g sumbu dari PP' , misalkan g PP' ={N} maka PN = NP' b. g sumbu dari QQ', misalkan g QQ' = {M} maka QM = MQ' Sekarang perhatikan gambar, hubungkan masing-masing P dan Q, P' dan Q', P dan M serta P' dan M. Kemudian pandang PQM dengan P'Q'M' Isometri dan Isometri Sebagai Grup 1 ISOMETRI DAN ISOMETRI SEBAGAI GRUP Definisi 2.1 Misalkan T suatu transformasi, transformasi T ini disebut isometri jika dan hanya jika untuk setiap pasangan titik P dan Q anggota dari bidang Euclid v berlaku bahwa P'Q' = PQ dimana P' = T(P) dan Q' = T(Q)....


Similar Free PDFs