Hakikat Pembelajaran Mikro (Micro Teaching DOCX

Title Hakikat Pembelajaran Mikro (Micro Teaching
Pages 5
File Size 26.5 KB
File Type DOCX
Total Downloads 271
Total Views 352

Summary

Nama : Ayu Sri Rahayu NIM : 1407100 Mata Kuliah : Pembelajaran Mikro Dosen Pengampu : Dr. Badru Zaman, M.Pd. Ence Surahman, M.Pd. Jurusan : Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Hakikat Pembelajaran Mikro (Micro Teaching) A. Latar Belakang Pembelajaran Mikro Ilmu pengetahuan dan teknologi selalu berk...


Description

Nama : Ayu Sri Rahayu NIM : 1407100 Mata Kuliah : Pembelajaran Mikro Dosen Pengampu : Dr. Badru Zaman, M.Pd. Ence Surahman, M.Pd. Jurusan : Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) Hakikat Pembelajaran Mikro (Micro Teaching) A. Latar Belakang Pembelajaran Mikro Ilmu pengetahuan dan teknologi selalu berkembang dengan cepat, hal ini banyak berpengaruh pada tuntutan peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) yang harus lebih ditingkatkan termasuk diantaranya adalah kemampuan atau kompetensi guru. Berdasarkan penelitian yang dilakukan oleh Karckay dan Sanli (World Conference on Educational Sciences 2009) menunjukkan bahwa kegiatan pembelajaran mikro dapat mempengaruhi tingkat kemampuan atau kompetensi guru. Oleh karena itu, pembelajaran mikro sebagai bagian dari program kurikulum pendidikan keguruan di Indonesia menjadi inovasi dalam upaya mempersiapkan dan meningkatkan kemampuan atau kompetensi guru dalam kegiatan pembelajaran. Sebelumnya, setiap mahasiswa calon guru yang telah menyelesaikan seluruh mata kuliah keguruan dan bidang studi yang harus dikuasainya, langsung mengikuti kegiatan praktek di sekolah tempat latihan melalui Program Pengalaman Lapangan (PPL) untuk memberikan pengalaman dalam kegiatan pembelajaran secara langsung. Berdasarkan banyak pengamatan, pendekatan tersebut dianggap kurang efektif dan efisien juga kurang memberikan dukungan yang cukup baik bagi penyiapan, pembinaan, peningkatan kemampuan dan keprofesionalan guru. Hal tersebut dikarenakan tugas praktek guru di lapangan yang sebenarnya (sekolah) sangatlah kompleks, sehingga dibutuhkan pelatihan- pelatihan terlebih dahulu untuk melatih setiap keterampilan dasar mengajar yang harus dikuasainya. Selain itu, setiap calon guru maupun guru perlu untuk berlatih bagaimana cara memahami kelebihan dan kekurangan dari keterampilan yang telah mereka miliki, serta berlatih untuk memberikan penilaian atau evaluasi terhadap guru yang lainnya yang dapat menimbulkan umpan balik sebagai upaya perbaikan dalam...


Similar Free PDFs