Laporan magang DOC

Title Laporan magang
Author Fatimah Jaya
Pages 1
File Size 91.5 KB
File Type DOC
Total Downloads 269
Total Views 826

Summary

BAB 1 PENDAHULUAN A. Dasar Pelaksanaan Praktek Magang. Administrasi merupakan keseluruhan proses kerja sama sekelompok orang yang berdasarkan atas rasionalitas tertentu untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan Apabila tujuan tersebut berkenaan dengan tujuan-tujuan pemerintah dan tujuan politik da...


Description

BAB 1 PENDAHULUAN A. Dasar Pelaksanaan Praktek Magang. Administrasi merupakan keseluruhan proses kerja sama sekelompok orang yang berdasarkan atas rasionalitas tertentu untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan Apabila tujuan tersebut berkenaan dengan tujuan-tujuan pemerintah dan tujuan politik dalam suatu negara maka administrasi telah masuk dalam wilayah administrasi negara, teori-teori tersebut telah didapat dalam bangku kuliah, tetapi sering administrator belum cukup hanya memiliki teori tentang administrasi negara akan tetapi harus menemukan pengalaman- pengalaman mengenai praktek administrasi di lapangan , oleh sebab itu dilaksanakan praktek magang. Adapun yang menjadi dasar pelaksanaan praktek magang ini adalah Kurikulum Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Amuntai tahun 2009 dan sesuai dengan surat Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Amuntai Nomor : 177 / STIA-Amt / N/ 10. 2009. B. Keterangan Nama Objek Praktek Magang. Atas hasil arahan dan bimbingan dari dosen pembimbing maka telah ditentukan objek praktek pemagangan pada kantor Kecamatan Sungai Tabukan Kabupaten Hulu Sungai Utara . Kecamatan Suangai Tabukan terdiri dari 17 ( Tujuh Belas) Desa dengan luas wilayah 2.942 ha. Mempunyai batas- batas sebagai berikut Sebelah Utara berbatasan dengan kecamatan Amuntai Selatan. Sebelah Selatan berbatasan dengan kecamatan Sungai Pandan. Sebelah Barat berbatasan dengan kecamatan Danau Panggang. Sebelah Timur berbatasan dengan kecamatan Amuntai Selatan....


Similar Free PDFs