LAPORAN MIKROBIOLOGI Morfologi Koloni Bakteri DOCX

Title LAPORAN MIKROBIOLOGI Morfologi Koloni Bakteri
Author Kezia S
Pages 19
File Size 442.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 428
Total Views 929

Summary

I. PENDAHULUAN A. Judul Morfologi Koloni Bakteri B. Latar belakang Koloni bakteri tiap spesies berbeda, koloni bakteri sendiri merupakan kumpulan bakteri sehingga terbentuk suatu kelompok. Dewasa ini, bakteri sering digunakan sehingga penting untuk mempelajari morfologi koloni bakteri, karena bila b...


Description

I. PENDAHULUAN A. Judul Morfologi Koloni Bakteri B. Latar belakang Koloni bakteri tiap spesies berbeda, koloni bakteri sendiri merupakan kumpulan bakteri sehingga terbentuk suatu kelompok. Dewasa ini, bakteri sering digunakan sehingga penting untuk mempelajari morfologi koloni bakteri, karena bila bakteri dinokulasikan dan ditumbuhkan pada suatu media maka bakteri itu akan menunjukkan sifat- sifatnya. Sehingga bila sudah diketahui morfologi bakteri maka sel-sel bakteri dapt dipisahkan sehingga sel tumbuh menjadi koloni pada mediumnya masing-masing. Pada percobaan yang dilakukan, mmorfologi yang diamati adalah Eschericia coli dan Bascillus subtilis. Bakteri tersebut diamati pada 4 medium yaitu petri dish, agar miring, agar cair (broth), agar tegak. Parameter yang diamati adalahan pertumbuhan, bentuk koloni, pergerakan, elevasi, kilat, topografi, warna koloni, warna pigmen,bau. C. Tujuan 1. Mengetahui fungsi agar tegak, medium agar miring, dan medium agar cair 2. Mengetahui perbedaan koloni Eschericia coli dan Bascillus subtilis pada medium agar tegak, medium agar miring, medium agar cair, dan medium agar petridish....


Similar Free PDFs