LAPORAN PRAKTIKUM IPA DASAR DI SD DOCX

Title LAPORAN PRAKTIKUM IPA DASAR DI SD
Author Khalid Jr.
Pages 4
File Size 23.8 KB
File Type DOCX
Total Downloads 734
Total Views 951

Summary

LAPORAN PRAKTIKUM IPA DASAR DI SD MAKANAN 4. Teori Dasar : - Karbohidrat atau amilum merupakan senyawa yang terdiri atas unsur karbon, hidrogen, dan oksigen. - Karbohidrat adalah senyawa organik terdiri dari unsur karbon, hidrogen, dan oksigen. contoh; glukosa C6H12O6, sukrosa C12H22O11, sellulosa (...


Description

LAPORAN PRAKTIKUM IPA DASAR DI SD MAKANAN 4. Teori Dasar : - Karbohidrat atau amilum merupakan senyawa yang terdiri atas unsur karbon, hidrogen, dan oksigen. - Karbohidrat adalah senyawa organik terdiri dari unsur karbon, hidrogen, dan oksigen. contoh; glukosa C6H12O6, sukrosa C12H22O11, sellulosa (C6H10O5)n. Rumus umum karbohidrat Cn(H2O)m. (http://qforq.multiply.com/journal/item/2?&show_interstitial=1&u= %2Fjournal%2Fitem 1. Judul Percobaan : Uji Karbohidrat 2. Tujuan : Mengidentifkasi bahan-bahan makanan yang mengandung karbohidrat. 3. Alat dan Bahan : 1. Lumpang porselin / piring plastik 1 buah 2. Pipet 1 buah 3. Pisang 1 diiris kecil 4. Apel 1 diiris kecil 5. Nasi 2-3 butir 6. Telur rebus (bagian putihnya) 1 iris kecil 7. Tahu putih 1 iris kecil 8. Margarin seujujng sendok 9. Biskuit 1 potong kecil 10. Tepung terigu 1 sendok kecil 11. Gula pasir 1 sendok kecil 12. Kentang 1 iris kecil 13. Kalium iodide 0,1 M 10 mL 5. Cara Kerja : 1. Susun semua makanan dan diberi nama bahan-bahan makanan yang akan diuji di atas lumping porslin / piring plastik / wadah lainnya. 2. Tetesi satu per satu satu bahan makanan dengan dua sampai tiga tetes larutan yodium dalam KI/Lugol. Perhatikan dan catat perubahan warna pada bagian makanan yang ditetesi larutan yodium. Catatlah bahan yang diuji manakah yang menunjukan warna ungu-biru setelah ditetesi larutan yodium....


Similar Free PDFs