LP DERMATITIS DOCX

Title LP DERMATITIS
Author Fitria Dai
Pages 3
File Size 741.2 KB
File Type DOCX
Total Views 44

Summary

Homepage RSS Search: LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS  HOME  ALL ARTICLE ( DAFTAR ISI )  PRIVACY AND POLICY  ABOUT ME  MOTTO Saturday, January 18, 2014 LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS Browse » Home » Laporan Pendahuluan Asuhan Keperawatan Lengkap » LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS LAPORAN PENDAHULUA...


Description

Homepage RSS Search: LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS HOME ALL ARTICLE ( DAFTAR ISI ) PRIVACY AND POLICY ABOUT ME MOTTO Saturday, January 18, 2014 LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS Browse » Home » Laporan Pendahuluan Asuhan Keperawatan Lengkap » LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS LAPORAN PENDAHULUAN DERMATITIS A. DEFINISI Eksim atau sering disebut eksema, atau dermatitis adalah peradangan hebat yang menyebabkan pembentukan lepuh atau gelembung kecil (vesikel) pada kulit hingga akhirnya pecah dan mengeluarkan cairan. Istilah eksim juga digunakan untuk sekelompok kondisi yang menyebabkan perubahan pola pada kulit dan menimbulkan perubahan spesifik di bagian permukaan. Istilah ini diambil dari Bahasa Yunani yang berarti 'mendidih atau mengalir keluar (Mitchell dan Hepplewhite, 2005) Dermatitis adalah peradangan kulit epidermis dan dermis sebagai respon terhadap pengaruh faktor eksogen atau faktor endogen, menimbulkan kelainan klinis berubah eflo-resensi polimorfik (eritema, edema,papul, vesikel, skuama, dan keluhan gatal) (Adhi Juanda,2005). Dermatitis atau lebih dikenal sebagai eksim merupakan penyakit kulit yang mengalami peradangan kerena bermacam sebab dan timbul dalam berbagai jenis, terutama kulit yang kering, umumnya berupa pembengkakan, memerah, dan gatal pada kulit (Widhya, 2011). B. KLASIFIKASI...


Similar Free PDFs