Manusia dan tanggung jawab DOC

Title Manusia dan tanggung jawab
Author Zoids Zero
Pages 12
File Size 54.5 KB
File Type DOC
Total Downloads 210
Total Views 830

Summary

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Manusia adalah makhluk Tuhan yang paling sempurna. Hidup manusia di samping sebagai makhluk Tuhan dan makhluk individu, juga merupakan makhluk sosial yang hidup di dalam masyarakat. Di dalam interaksi sosialnya, manusia di samping memiliki hak juga memiliki kewaji...


Description

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Manusia adalah makhluk Tuhan yang paling sempurna. Hidup manusia di samping sebagai makhluk Tuhan dan makhluk individu, juga merupakan makhluk sosial yang hidup di dalam masyarakat. Di dalam interaksi sosialnya, manusia di samping memiliki hak juga memiliki kewajiban. Di mana kewajiban dan hak adalah satu kesatuan yang berkaitan dan tidak dapat dipisahkan. Kewajiban manusia itulah yang mengharuskan manusia untuk memiliki rasa tanggungjawab. Pada dasarnya manusia dan tanggungjawab itu berada dalam satu naungan. Tanggungjawab adalah suatu kesadaran manusia akan tingkah laku dan perbuatannya, baik disengaja maupun yang tidak disengaja. Setiap manusia memiliki tanggungjawabnya masing-masing yang berbeda satu dengan yang lainnya. Di antaranya tanggungjawab seorang pelajar akan belajar, tanggungjawab seorang kepala keluarga kepada keluarganya untuk mencari nafkah bagi keluarganya, tanggungjawab seorang ketua RT kepada warganya, tanggung jawab seorang dosen atau guru kepada mahasiswa atau peserta didiknya untuk mengajar dan mendidik, dan lain sebagainya. Selain tanggungjawab, dalam diri manusia juga terdapat pengabdian. Pengabdian adalah pilihan hidup seseorang untuk mengabdi kepada siapa saja yang ia kehendaki, seperti mengabdi kepada Tuhan Yang Maha Esa, mengabdi kepada orang tua, mengabdi kepada masayarakat, bangsa dan negara, dan lain sebagainya. Di dalam pengabdian, manusia pasti mengandung unsur pengorbanan dan kewajiban untuk melakukan suatu hal yang biasanya akan dihargai dan menghasilkan sesuatu yang menjadi haknya. Tergantung pada apa yang dia korbankan. B. Rumusan Masalah 1. Apakah yang dimaksud manusia itu? 2. Apakah pengertian tanggungjawab itu?...


Similar Free PDFs