Model Perumusan kebijakan Publik DOCX

Title Model Perumusan kebijakan Publik
Author Mort Mort
Pages 6
File Size 20.7 KB
File Type DOCX
Total Downloads 497
Total Views 623

Summary

Nama: Suharleni NIM: E1032131029 Model-Model Perumusan Kebijakan Publik 1. Model Demokratis Model ini berkembang khususnya di Negara-negara yang baru saja mengalami transisi de demokrasi, seperti Indonesia. Model ini biasanya dikaitkan dengan implementasi good governance bagi pemerintahan yang menga...


Description

Nama: Suharleni NIM: E1032131029 Model-Model Perumusan Kebijakan Publik 1. Model Demokratis Model ini berkembang khususnya di Negara-negara yang baru saja mengalami transisi de demokrasi, seperti Indonesia. Model ini biasanya dikaitkan dengan implementasi good governance bagi pemerintahan yang mengamanatkan agar dalam membuat kebijakan para konstituen dan pemanfaat ( beneficiaries ) diakomodasi keberadaannya. Model ini baik namun kurang efektif dalam mengatasi masalah-masalahyang kritis, darurat dan dalam kelangkaan sumber daya. Namun jika dapat dilaksanakan model ini sangat efektif dalam implementasinya karena setiap pihak mempunyai kewajiban untuk ikut serta mencapai keberhasilan kebijakan, karena setiap pihak bertanggung jawab atas kebijakan yang dirumuskan. 2. Model Strategis Meskipun disebut "strategis" pendekata ini tidak megatakan bahwa pendekatan lain "tidak strategis". Intinya adalah bahwa pendekatan ini menggunakan rumusan runtutan perumusan strategi sebagai basis perumusan kebijakan. Salah satu yang banyak dirujuk adalah John D. Bryson seorang pakar perumusan strategis bagi organisasi non-bisnis. Bryson mengutip Olsen dan Eadie untuk merumuskan makna perencanaan strategis, yaitu upaya yang didisiplinkan untuk membuat keputusan dan tindakan penting yang membentuk dan memandu bagaimana menjadi organisasi (atau entitas...


Similar Free PDFs