RPP Sistem Koordinasi Kelas XI PDF

Title RPP Sistem Koordinasi Kelas XI
Author Naufal Ahmad Muzakki
Pages 41
File Size 589.2 KB
File Type PDF
Total Downloads 454
Total Views 929

Summary

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SISTEM KOORDINASI MATA PELAJARAN : BIOLOGI KELAS /SEMESTER : XI MIPA/GENAP PROGRAM : PEMINATAN MIPA PENYUSUN : NAUFAL AHMAD MUZAKKI RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan pendidikan : SMA Mata pelajaran : Biologi Kelas/Semester : XI MIPA/Genap Program : ...


Description

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SISTEM KOORDINASI

MATA PELAJARAN

: BIOLOGI

KELAS /SEMESTER

: XI MIPA/GENAP

PROGRAM

: PEMINATAN MIPA

PENYUSUN

: NAUFAL AHMAD MUZAKKI

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan pendidikan Mata pelajaran Kelas/Semester Program Materi Pokok Alokasi Waktu

: SMA : Biologi : XI MIPA/Genap : Peminatan MIPA : Sistem Koordinasi : 8 x 45 menit (4 x Pertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI) KI 1 dan KI 2 Kompetensi Sikap Spiritual yaitu, “Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya”. Kompetensi Sikap Sosial yaitu “Menghayati dan mengamalkan perilaku, jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif, Dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional. KI 3 KI 4 Memahami, menerapkan, menganalisis Menunjukkan keterampilan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural menalar, mengolah, dan menyaji berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu secara: efektif, kreatif, produktif, pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan kritis, mandiri, kolaboratif, humaniora dengan wawasan kemanusiaan, komunikatif, dan solutif. kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait Dalam ranah konkret dan abstrak penyebab fenomena dan kejadian, serta terkait dengan pengembangan dari menerapkan pengetahuan prosedural pada yang dipelajarinya di sekolah, serta bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat mampu menggunakan metoda dan minatnya untuk memecahkan masalah. sesuai dengan kaidah keilmuan. B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pecanpaian Kompetensi (IPK) No

3.10

Kompetensi Dasar (KD) Menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem koordinasi dan mengaitkannya dengan proses koordinasi sehingga dapat

No

4.10

Kompetensi Dasar (KD) Menyajikan hasil analisis data dari berbagai sumber (studi literatur, pengamatan, percobaan, dan simulasi) pengaruh pola hidup dan

No

Kompetensi Dasar (KD) menjelaskan peran saraf dan hormon, dan alat indera dalam mekanisme koordinasi dan regulasi serta gangguan fungsi yang mungkin terjadi pada sistem koordinasi manusia melalui studi literatur, pengamatan, percobaan, dan simulasi.

No

No

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

No

3.10.1

Mendeskripsikan struktur dan fungsi sel pada system saraf manusia

4.9.1

3.10.2

Menganalisis penghantaran implus

4.9.2

3.10.3

Membedakan susunan sarf pusat dan saraf tepi

3.10.4 3.10.5 3.10.6 3.10.7 3.10.8

3.10.9

mekanisme

Membedakan mekanisme gerak sadar dan gerak reflex Mengindentifikasi kelainan pada system koordinasi manusia. Mengaitkan hubungan sistem saraf dengan sistem indera. Menunjukkan organ penyusun sistem indera pada manusia. Menunjukkan reseptor dari setiap organ penyusun sistem indera pada manusia. Mengidentifikasi fungsi dari organ penyusun sistem indera pada manusia.

4.9.3

Kompetensi Dasar (KD) kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi yang menyebabkan gangguan sistem saraf dan hormon pada manusia melalui berbagai bentuk media informasi.

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Mendiskusikan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi pada manusia. Menganalisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi pada manusia. Menyimpulkan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi pada manusia.

No 3.10.10 3.10.11

3.10.12 3.10.13 3.10.14

3.10.15 3.10.16 3.10.17

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Menjelaskan mekanisme kerja dari sistem indera pada manusia. Memberikan contoh kelainan yang dapat mengganggu kerja dari sistem indera manusia. Membandingkan prinsip sistem syaraf dengan prinsip sistem endokrin. Menunjukkan organ penyusun sistem endokrin pada manusia. Mengidentifikasi berbagai macam hormon yang dihasilkan oleh kelenjar endokrin. Mengidentifikasi fungsi dari berbagai macam hormon pada manusia. Menjelaskan mekanisme kerja dari sistem endokrin pada manusia. Memberikan contoh kelainan yang dapat mengganggu kerja dari sistem endokrin manusia.

No

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

C. Tujuan Pembelajaran Melalui kegiatan pembelajaran dengan pendekatan saintifik menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) dan Cooperative Learning tipe Make a Match peserta didik dapat menganalisis hubungan antara struktur jaringan penyusun organ pada sistem koordinasi (saraf, hormone dan alat indera) dalam kaitannya dengan mekanisme koordinasi dan regulasi serta gangguan fungsi yang dapat terjadi pada sistem koordinasi manusia, dan menyajikan hasil analisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi yang menyebabkan gangguan sistem saraf dan hormon pada manusia berdasarkan studi literatur, sehingga peserta didik dapat membangun kesadaran akan kebesaran Tuhan YME, menumbuhkan prilaku disiplin, jujur, aktif, responsip, santun, bertanggungjawab, dan kerjasama.

D. Materi Pembelajaran Struktur dan fungsi sel pada system koordinasi •

Sistem saraf



Sistem indera



Sistem endokrin



Proses kerja system koordinasi



Gangguan yang dapat terjadi pada system koordinasi



Kelainan yang terjadi pada system koordinasi

E. Metode dan Pendekatan Pembelajaran Metode

: Ceramah, Diskusi, dan Tanya jawab

Pendekatan : Saintifik Model

: Problem Based Learning (PBL) dan Cooperative Learning tipe Make a Match

F. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran Media

: PPT system koordinasi, kartu make a match Hormon & LKPD

Alat

: Laptop, papan tulis, spidol, dan proyektor.

Sumber Belajar

: Campbell N.A. Mitchell LG, Reece JB, Taylor MR, Simon EJ. 2012. Biology, 8th ed. Benjamin Cummings Publishing Company, Inc., Redword City, England.

G. Kegiatan Pembelajaran 1. Pertemuan Ke 1 No 3.10.1 3.10.2 3.10.3 3.10.4 3.10.5

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Mendeskripsikan struktur dan fungsi sel pada system saraf manusia Menganalisis mekanisme penghantaran implus Membedakan susunan saraf pusat dan saraf tepi Membedakan mekanisme gerak sadar dan gerak reflex Mengindentifikasi kelainan pada system saraf manusia.

Kegiatan

Pendahuluan

Deskripsi Kegiatan • Memberikan salam, menyapa, berdoa untuk memulai kegiatan, dan mengkondisikan kelas. • Guru memotivasi dan memberi apersepsi dengan memberi pertanyaan yang berkaitan dengan topik/subtopik sistem koordinasi. • Memberikan acuan kegiatan pembelajaran yang akan dibahas, yaitu tentang struktur sel saraf dan mekanisme kerja sistem saraf manusia. • Penyampaian tujuan pembelajaran dengan mengidentifikasi indikator pembelajaran. Guru menjelaskan indikator pembelajaran kemudian memberikan konsep dasar, petunjuk atau referensi yang diperlukan dalam pembelajaran. Stimulation (memberi stimulus); • Melakukan brainstorming dimana peserta didik dihadapkan pada pengamatan gambar/ video/animasi mekanisme kerja sistem saraf manusia.

Inti

Alokasi waktu (menit)

10

70

Peserta didik menemukan berbagai masalah dari hasil pengamatan gambar/video/animasi, misalnya menanya: • Mengapa kita dapat melihat? • Apa yang disebut reseptor? • Apa yang disebut efektor? • Apa yang disebut saraf sensorik? • Apa yang disebut saraf motorik? • Apa yang disebut sistem saraf pusat?

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan Problem Statement (mengidentifikasi masalah) • Guru membantu peserta didik mendefinisikan dan mengorganisasikan tugas belajar yang berhubungan dengan masalah sistem saraf manusia. • Peserta didik dikelompokkan secara heterogen, masing-masing mengkaji lembar kegiatan/aktivitas non-eksperimen. Data Collecting (mengumpulkan data); • Peserta didik mendiskusikan hal-hal yang harus dikerjakan, konsep-konsep yang harus didiskusikan dan pertanyaan-pertanyaan yang harus dijawab untuk memecahkan masalah. • Peserta didik berdiskusi dalam kelompok mengumpulkan informasi untuk menciptakan dan membangun ide mereka sendiri dalam merumuskan masalah terkait materi dalam lembar kegiatan/aktivitas belajar. Verification (memverifikasi); • Peserta didik menjawab pertanyaan dalam lembar kegiatan/aktivitas belajar dan menyajikannya dalam bentuk laporan tertulis. • Melakukan umpan balik/refleksi dan review mengenai materi yang telah dikembangkan. • Peserta didik menjawab pertanyaan/kuis dan mengumpulkan hasil aktivitas belajarnya. • Guru memberikan penghargaan pada individu/kelompok peserta didik yang berkinerja baik dan memberikan penugasan untuk mempelajari materi pertemuan berikutnya, serta mengucapkan salam penutup

Penutup

Alokasi waktu (menit)

10

2. Pertemuan Ke 2 No 3.10.6 3.10.7 3.10.8 3.10.9

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Mengaitkan hubungan sistem saraf dengan sistem indera. Menunjukkan organ penyusun sistem indera pada manusia. Menunjukkan reseptor dari setiap organ penyusun sistem indera pada manusia. Mengidentifikasi fungsi dari organ penyusun sistem indera pada manusia.

No Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.10.10 Menjelaskan mekanisme kerja dari sistem indera pada manusia. Memberikan contoh kelainan yang dapat mengganggu kerja dari sistem 3.10.11 indera manusia.

Kegiatan

Pendahuluan

Inti

Deskripsi Kegiatan • Memberikan salam, menyapa, berdoa untuk memulai kegiatan, dan mengkondisikan kelas. • Guru memotivasi dan memberi apersepsi dengan memberi pertanyaan yang berkaitan dengan topik/subtopik sistem indera manusia. • Memberikan acuan kegiatan pembelajaran yang akan dibahas, yaitu tentang sistem indera manusia. • Penyampaian tujuan pembelajaran dengan mengidentifikasi indikator pembelajaran. Menanyangkan gambar/foto tentang sentuhan yang meleset.

Stimulation (memberi stimulus); • Diberikan pertanyaan, seperti: “Apa yang kalian pikirkan tentang foto/gambar tersebut?” Problem Statement (mengidentifikasi masalah) • Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar Data Collecting (mengumpulkan data); • Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi Data Processing (mengolah data);

Alokasi waktu (menit)

10

70

Kegiatan

Penutup

Deskripsi Kegiatan • Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil membaca/pengamatan. Verification (memverifikasi); • Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber. • Melakukan umpan balik/refleksi dan review mengenai materi yang telah dikembangkan. • Peserta didik menjawab pertanyaan/kuis dan mengumpulkan hasil aktivitas belajarnya. • Guru memberikan penghargaan pada individu/kelompok peserta didik yang berkinerja baik dan memberikan penugasan untuk mempelajari materi pertemuan berikutnya, serta mengucapkan salam penutup.

Alokasi waktu (menit)

10

3. Pertemuan Ke 3 No Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) 3.10.12 Membandingkan prinsip sistem syaraf dengan prinsip sistem endokrin. 3.10.13 Menunjukkan organ penyusun sistem endokrin pada manusia. Mengidentifikasi berbagai macam hormon yang dihasilkan oleh kelenjar 3.10.14 endokrin. 3.10.15 Mengidentifikasi fungsi dari berbagai macam hormon pada manusia. 3.10.16 Menjelaskan mekanisme kerja dari sistem endokrin pada manusia. Memberikan contoh kelainan yang dapat mengganggu kerja dari sistem 3.10.17 endokrin manusia.

Kegiatan

Pendahuluan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi waktu (menit)

• Memberikan salam, menyapa, berdoa untuk memulai kegiatan, dan mengkondisikan kelas. • Guru memotivasi dan memberi apersepsi dengan memberi pertanyaan yang berkaitan dengan topik/subtopik sistem endokrin (hormon) manusia.

10

Kegiatan

Inti

Penutup

Deskripsi Kegiatan • Memberikan acuan kegiatan pembelajaran yang akan dibahas, yaitu tentang fungsi kelenjar endokrin • Penyampaian tujuan pembelajaran dengan mengidentifikasi indikator pembelajaran. • Siswa mengamati gambar orang yang mengalami gigantisme dan kretinisme. • Siswa diberikan pertanyaan oleh guru berupa “Mengapa orang tersebut dapat mengalami kelainan seperti pada gambar ?”. • Siswa diberikan kesempatan untuk berfikir, kemudian dipersilakan untuk menjawab, dan diberikan penjelasan tentang sistem hormon pada manusia oleh guru. • Siswa dibagi menjadi 2 kelompok besar. Kelompok besar 2 dibagi menjadi 2 kelompok kecil, yaitu kelompok kecil 1 dan kelompok kecil 2. • Siswa melakukan Make a Match Hormon, yang dilakukan sebanyak 2 sesi. • Kelompok besar 1 diberi soal uraian tentang sistem hormon. • Kelompok besar 2 berdiri di depan kelas kemudian setiap anggota dibagikan kartu (kelompok kecil 1 diberi kartu berisi jawaban, dan kelompok kecil 2 diberi kartu berisi uraian/pertanyaan). • Kelompok kecil 1 dan 2 saling mencari pasangan yang sesuai, dimana kelompok kecil 1 mencari pasangan di kelompok kecil 2, dan begitupun sebaliknya hingga mendapatkan pasangan kartu yang tepat. Jika siswa sudah menemukan pasangan jawaban yang tepat, siswa mengkonfirmasi kepada guru. • Pada sesi ke-dua, siswa yang sebelumnya berada pada kelompok besar 1 berubah menjadi kelompok besar 2, begitupun sebaliknya. • Siswa menyimak penjelasan guru tentang sistem hormon pada manusia • Melakukan umpan balik/refleksi dan review mengenai materi yang telah dikembangkan.

Alokasi waktu (menit)

70

10

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi waktu (menit)

• Peserta didik menjawab pertanyaan/kuis dan mengumpulkan hasil aktivitas belajarnya. • Guru memberikan penghargaan pada individu/kelompok peserta didik yang berkinerja baik dan memberikan penugasan untuk mempelajari materi pertemuan berikutnya, serta mengucapkan salam penutup 4. Pertemuan Ke 4 No 4.9.1 4.9.2 4.9.3

Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Mendiskusikan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi pada manusia. Menganalisis pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi pada manusia. Menyimpulkan pengaruh pola hidup terhadap kelainan pada struktur dan fungsi organ sistem koordinasi pada manusia.

Kegiatan

Pendahuluan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi waktu (menit)

• Memberikan salam, menyapa, berdoa untuk memulai kegiatan, dan mengkondisikan kelas. • Guru memotivasi dan memberi apersepsi dengan memberi pertanyaan yang berkaitan dengan topik/subtopik gangguan dan kelainan pada sistem koordinasi. • Memberikan acuan kegiatan pembelajaran yang akan dibahas, yaitu tentang gangguan dan kelainan pada sistem koordinasi • Penyampaian tujuan pembelajaran dengan mengidentifikasi indikator pembelajaran.

10

Kegiatan

Deskripsi Kegiatan

Alokasi waktu (menit)

Diperlihatkan gambar/foto tentang bahaya rokok

Inti

Penutup

Stimulation (memberi stimulus); • Guru memanyakan kepada siswa “Apa yang kalian pikirkan tentang foto/gambar tersebut?” Problem Statement (mengidentifikasi masalah) • Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin pertanyaan yang berkaitan dengan gambar yang disajikan dan akan dijawab melalui kegiatan belajar Data Collecting (mengumpulkan data); • Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyan yang telah diidentifikasi. Data Processing (mengolah data); • Peserta didik dalam kelompoknya berdiskusi mengolah data hasil membaca/pengamatan. Verification (memverifikasi); • Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasi hasil pengamatannya dengan data-data atau teori pada buku sumber. • Guru membimbing setiap kelompok untuk menyimpulkan hasil diskusi • Melakukan umpan balik/refleksi dan review mengenai materi yang telah dikembangkan. • Peserta didik menjawab pertanyaan/kuis dan mengumpulkan hasil aktivitas belajarnya. • Guru memberikan penghargaan pada individu/kelompok peserta didik yang berkinerja baik dan memberikan penugasan untuk mempelajari materi pertemuan berikutnya, serta mengucapkan salam penutup

70

10

H. Penilaian Teknik dan Bentuk Penilaian No.

Aspek

Teknik Penilaian

1.

Pengetahuan (Kognitif)

Tes Tulis

2.

Keterampilan (Psikomotor)

Penugasan

3.

Sikap (Afektif)

Observasi

Bentuk Penilaian Pilihan Ganda Instrumen Penilaian LKS Instrumen Penilaian Sikap

Instrumen Penilaian

Rubrik Penilaian

terlampir

terlampir

terlampir

terlampir

terlampir

terlampir

Mengetahui, Guru SMAN 5 Cimahi

Cimahi, 9 Maret 2019 Guru Praktikan

Drs. Hj. Efi Puspitasari NIP 196009051986032003

Naufal Ahmad Muzakki NIM 1505601

Lembar Observasi Penilaian Sikap (Afektif) No

Nama

Disiplin

Kerjasama

1

1

2

3

2

3

Teliti 1

2

3

Nilai Akhir

1. 2. Indikator Aspek penilaian Disiplin • Tertib mengikuti instruksi • Tidak melakukan kegiatan yang tidak diminta • Tidak membuat kondisi kelas menjadi tidak kondusif Kerjasama • Ikut berperan dalam kegiatan diskusi • Memusatkan perhatian pada tujuan kelompok • Memberikan pendapat dalam menyelesaikan LKPD Teliti • Teliti dalam hal melakukan pengamatan • Teliti dalam hal mencatat data • Teliti dalam hal mendeskripsikan hasil pengamatan Teknik penilaian 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑠𝑖𝑠𝑤𝑎 𝑁𝑖𝑙𝑎𝑖 𝐴𝑘ℎ𝑖𝑟 = 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑠𝑘𝑜𝑟

Keterangan 3 2 1

= Jika tiga indikator terlihat = Jika dua indikator terlihat = Jika satu indikator terlihat

× 100

Instrumen Penilaian Pengetahuan (Kognitif) No

IPK

1

2

Soal

C2

Mendeskripsikan struktur dan fungsi sel pada system saraf manusia

3

4

Level

C2

C2

Menganalisis mekanisme penghantaran implus

C4

Kunci

A Berdasarkan gambar sel saraf tersebut, letak dendrit, badan sel, dan akson berturut-turut ditunjukkan oleh nomor… a. 1,2,4 c. 2,4,6 b. 1,3,5 d. 1,2,5 Manakah pernyataan yang benar mengenai fungsi macam-macam sel saraf? a. neuron sensorik ditemukan pada otak dan sumsum tulang belakang b. neuron sensorik berperan membawa impuls ke efektor c. interneuron berperan menerima impuls dari reseptor d. neuron motoric berfungsi menyampaikan impuls ke efektor Struktur sel saraf memiliki ciri-ciri sebagai berikut: 1) Bagian dalam dari badan sel 2) Memiliki DNA 3) Mengatur pertumbuhan dan perkembangan sel saraf Struktur sel manakah yang dimaksud ? a. Selubung myelin b. Nukleus c. Sitoplasma d. Nodus ranvier Perhatikan urutan di bawah ini! 1. neurotransmitt...


Similar Free PDFs